Cara memindahkan foto dari iPhone ke android memang tidak semudah memindahkan foto ke sesama android. Namun tidak berarti hal itu mustahil ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk bisa memindahkannya.
Dan kamu bisa memilih memindahkannya menggunakan Google Foto, Shareit, menggunakan iTunes dan menggunakan aplikasi WhatsApp.
Tak hanya cara memindahkan foto dari iPhone ke ke Android kamu juga akan mengetahui beberapa tips aman foto sendiri di iPhone. Yuk si simak!
Setidaknya ada 5 cara yang bisa kamu lakukan untuk bisa memindahkan foto dari iPhone ke Android, diantaranya adalah:
Salah satu cara memindahkan foto dari iPhone ke Android yaitu menggunakan aplikasi Shareit.
Aplikasi ini memang sangat bermanfaat dan Shareit memanfaatkan teknologi Wifi Direct jadi kamu tidak perlu menggunakan kabel data atau koneksi internet untuk menjalankannya.
Berikut langkah-langkah yang bisa kamu lakukan, diantaranya adalah:
Selain menggunakan Shareit cara memindahkan foto dari iPhone ke android kamu juga bisa menggunakan aplikasi Google Photos.
Google telah menyempurnakan fitur Backup & Sync sehingga memungkinkan pengguna untuk mencadangkan semua foto di android mau pun iPhone.
Berikut langkah-langkah yang bisa kamu lakukan:
Cara memindahkan foto dari iPhone ke android kamu sebetulnya bisa menggunakan aplikasi si hijau WhatsApp.
Hanya saja kekurangan dari mengirim langsung menggunakan aplikasi ini akan mengurangi kualitas foto yang kamu dapatkan.
Jika ingin kualitas tidak berubah kamu bisa mengirim menggunakan lampiran dokumen.
Untuk memindahkan foto dai iPhone ke android menggunakan aplikasi WhatsApp berikut langkah-langkah yang bisa kamu ikuti, diantaranya adalah:
Dan cara selanjutnya cara memindahkan foto dari iPhone ke android yaitu bisa menggunakan iTunes. iTunes merupakan aplikasi resmi dari Apple sehingga sangat aman di gunakan untuk perangkat iPhone.
Namun menggunakan cara ini kamu membutuhkan perangkat laptop. Sebelumnya pindahkan terlebih dahulu dari iPhone ke laptop, berikut langkah-langkah yang bisa kamu ikuti, diantaranya adalah:
Berikut beberapa tips amankan foto sendiri di iPhone, diantaranya adalah:
Tips pertama untuk mengamankan foto sendiri di iPhone dengan cara menggunakan privasi dan keamanan internal mulai dari mengatur kode sandi kuat, face ID, atau tousch ID.
Selanjutnya kamu juga memisahkan foto-foto sendiri agar aman dengan menyimpannya di satu folder agar tidak tercecer di galeri.
Selanjutnya kamu bisa mencadangkannya di iCloud Drive untuk menyimpan foto-foto sendiri dan mengamankannya.
Demikian penjelasan mengenai cara memindahkan foto dari iPhone ke Android serta beberapa tips amankan foto sendiri di iPhone. Semoga bermanfaat ya!
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.