Kamu bosan dengan gaya icon di OPPO Reno yang hanya itu-itu saja. dan ingin merasakan suasana baru? Tenang kamu bisa kok mengubah gaya icon di HP OPPO Reno kamu dengan mudah tanpa bantuan aplikasi.
Di artikel ini dijelaskan bagaimana cara mengubah gaya ikon di OPPO Reno tanpa aplikasi dan juga menggunakan aplikasi kamu bisa pilih salah satunya mana yang menurutmu ikon gaya yang lebih menarik dan keren.
Gaya ikon di OPPO Reno bisa di ubah dan di atur dengan sesuka hati agar tahu cara lengkapnya yuk simak artikel ini sampai akhir ya!
Gaya ikon atau tampilan homescreen ini merupakan salah satu tampilan utama yang ada di HP OPPO Kamu dan saat pegang HP maka akan muncul tampilan utama layar dan kamu bisa ubah gaya tampilan layar tersebut dengan aplikasi bawaan dari OPPO Reno sendiri.
Jika belum tahu berikut cara mengubah gaya ikon di OPPO Reno dengan fitur bawaan diantaranya adalah:
Seperti pada tutorial-tutorial sebelumnya saya akan membahas dari mulai membuka kunci HP OPPO Reno terlebih dahulu agar kamu bisa akses perangkat tersebut dengan mudah.
Selanjutnya jika kunci HP OPPO Reno sudah terbuka kamu bisa membuka setelan atau “Settings” di HP Oppo Reno yang kamu miliki maka akan muncul opsi menu lainnya di menu pengaturan.
Jika kamu ingin mengubah gaya ikon tampilan HP OPPO Reno yang kamu miliki kamu bisa pilih scrol ke bawah di menu pengaturan dan pilihlah menu “Homescreen & Wallpaper”.
Setelah memilih menu “Homescreen & Wallpaper” disana terdapat banyak menu yan bisa pilih seperti homescreen layout, set theme, set walpaper, dan set icon style dan pilihlan menu “Set Icon Style” untuk mengubah gaya ikon.
Jika kamu sudah mengklik menu tersebut kamu sudah bisa memilih ikon gaya di sana terdapat kurang lebih ada 4 gaya yang bisa kamu pilih yaitu Default, Material Style, Pebble dan costum.
Jika kamu tidak pernah ubah ikon gaya sebelumnya maka kamu akan berada di menu ikon gaya Default dan sekarang jika ingin mengubahnya kamu bisa memilih selain default sesuaikan dengan keinginan kamu.
Setelah memilih ikon gaya yang kamu kehendaki selanjutnya kamu bisa klik “Apply” untuk menerapkan ikon gaya yang baru dan setelah memutuskan ikon gaya yang ingin kamu gunakan.
Setelah mengklik “Apply” artinya kamu telah mengubah gaya sebelumnya dan menerapkan gaya baru yang telah kamu pilih dan tampilan gaya ikon kamu telah berubah sesuai pilihan kamu.
Nah, cara mengubah gaya ikon di OPPO Reno telah selesai di lakukan bagaimana kamu tertarik menggunakan gaya ikon baru? Yuk, ikuti saja langkah-langkah berikut di atas ya bagi kamu pemilik OPPO Reno.
Seperti yang telah kita ketahui bahwa cara mengubah gaya ikon di OPPO Reno menggunakan aplikasi bawaan hanya terdapat 4 gaya yang bisa kamu pilih diantaranya yaitu Default, Material Style, Pebble dan costum.
Jadi pilihan 4 gaya ini tidak begitu bervariatif sehingga mungkin kurang mengobati rasa kebosanan kamu dengan pengubahan gaya ikon.
Tenang jangan khawatir, kamu bisa menggunakan pihak ketiga untuk bisa mengubah gaya ikon dengan berbagai menu pilihan cukup banyak dan sangat unik.
Salah satunya kamu bisa menggunakan aplikasi tambahan Awesome Icons, aplikasi ini bisa membantu kamu menemukan ikon gaya yang bagus dan menarik. Tak hanya itu, penerapannya yang cukup mudah juga sangat banyak diminati pengguna.
Baiklah, jika kamu ingin tahu cara mengubah gaya ikon di OPPO Reno menggunakan aplikasi tambahan ini kamu bisa ikuti langkah-langkah di bawah ini:
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.