Pola Alur Dalam Teks Cerita Sejarah Adalah? [Contoh]

Pola alur dalam teks cerita sejarah adalah orientasi, urutan kejadian, dan reorientasi. Pola dalam cerita sejarah tersebut menjadi unsur yang membangun unsur cerita menjadi lebih menarik untuk diketahui. Penyajian alur atau plot cerita sejarah yang monoton akan membuat pembaca menjadi merasa bosan. Dengan demikian, pembaca enggan untuk mengetahui sejarah yang penting di Indonesia. Apa Itu … Lanjutkan membaca Pola Alur Dalam Teks Cerita Sejarah Adalah? [Contoh]