Cara Transfer Pulsa ke Gopay Mudah Banget Lho Ternyata

Cara Transfer Pulsa ke Gopay Mudah Banget Lho Ternyata

Cara transfer pulsa ke Gopay, memang saat ini menjadi sebuah metode yang banyak di cari. Hal ini mungkin karena rasa penasaran kebenarannya atau juga memang memiliki pulsa yang cukup banyak tersimpan di Nomor HP.

1 Promo 3

Transfer pulsa ke Gopay bukan berarti pulsa yang di transfer, namun menjadi saldo atau uang yang di transfer ke Gopay. Cara ini bisa dilakukan dengan menggunakan beberapa metode baik menggunakan jasa Convert Pulsa atau juga bisa menggunakan aplikasi pihak ke tiga.

Nah, jika kamu penasaran bagaimana cara transfer pulsa ke Gopay. Kamu simak tutorial nya di artikel ini. Karena di artikel ini ada beberapa cara transfer yang bisa kamu lakukan tanpa gagal dengan menggunakan aplikasi pihak ke Tiga.

Apakah Bisa Transfer Pulsa Ke Gopay?

Banyak sekali orang yang bertanya apakah bisa transfer pulsa ke Gopay. Jawabannya jika dilakukan secara langsung untuk transfer pulsa ke e-wallet Gopay tentu saja hal ini tidak bisa, tentunya kamu harus mengubah dulu pulsa menjadi uang.

Cara mengubah pulsa bisa kamu lakukan dengan beberapa cara, kamu bisa gunakan jasa orang lain untuk convert pulsa ke uang atau menggunakan aplikasi pihak ke tiga untuk melakukan convert Pulsa menjadi uang lalu di transfer ke aplikasi Gopay.

hal ini sudah di jelaskan di beberapa artikel lain, bahwa memang tidak ada cara resmi untuk transfer pulsa ke Gopay. Namun meski demikian banyak orang yang mencoba nya da ternyata berhasil. Mungkin saja di antara kamu penasaran untuk itu kamu bisa ikuti tutorial nya dibawah ini.

1 Promo 3

Cara Transfer Pulsa Ke Gopay Lewat ByPulsa

Nah, agar kamu bisa lakukan proses convert pulsa menjadi saldo dana, kamu bisa manfaatkan aplikasi ByPulsa selaku pihak ke tiga saat proses transfer pulsa ke Saldo Gopay. langsung saja berikut ini langkah – langkah yang harus kamu lakukan untuk transfer pulsa lewat ByPulsa.

  • Silahkan install aplikasi ByPulsa di Play Story di HP kamu dengan mengikuti ketentuan proses install
  • Buat akun ByPulsa dengan menggunakan alamat email Google yang kamu miliki
  • Lalu pilih Operator kartu yang kamu gunakan dan kamu bisa pilih TELKOMSEL, TREE, AXIS, dan XL. Sementara untuk INDOSAT dan SMARTFREN belum tersedia
  • Lalu Isi nominal pulsa yang akan kamu convert pulsa dikolom Nominal
  • Selanjutnya pilih menu Pilih Rekening dan tekan Dropdown Bank lalu pilih Gopay
  • Selanjutnya isi Data Gopay dengan lengkap sesuai dengan instruksi. Dan jika data sudah sesuai tekan Tukar Pulsa

Menggunakan cara ini memang tidak gratis terdapat biaya potongan pulsa dan juga biaya admin yang harus di bayar pelah pelaku convert pulsa.

Cara Transfer Pulsa Ke Gopay Lewat ViaPulsa

Cara yang selanjutnya untuk melakukan transfer pulsa ke Gopay bisa kamu manfaatkan aplikasi ViaPulsa yang bisa kamu download di aplikasi Play Store dengan mengikuti ketentuan yang berlaku. Aplikasi ini juga merupakan aplikasi pihak ketiga sebagai pembantu untuk convert Pulsa.

Dan berikut ini langkah – langkah untuk melakukan transfer pulsa ke Gopay lewat ViaPulsa adalah sebagai berikut ini.

1 Promo 3
  • Pertama tama silahkan download aplikasi ViaPulsa di HP kamu dari Play Store
  • Selanjutnya install aplikasinya
  • Selanjutnya buka aplikasi tersebut dan silahkan login dengan akun Google Kamu
  • Lalu pilih jenis kartu yang kamu gunakan
  • Selanjutnya ini nomor HP yang akan kamu gunakan transfer, nominal Pulsa dan juga nomor penerima yang di jadikan akun Gopay
  • Selanjutnya klik Lanjut
  • Lakukan transfer pulsa ke nomor HP yang muncul pada aplikasi ViaPulsa
  • Jangan lupa kamu ambil bukti transfer pulsa dengan cara screen shoot
  • Unggah bukti transfer tersebut dengan klik lampiran pada aplikasi ViaPulsa
  • Tinggal kamu tunggu beberapa saat, sampai pulsa berhasil di transfer menjadi saldo Gopay

Cara Transfer Pulsa Ke Gopay Lewat BagiPulsa

Cara terakhir untuk melakukan transfer pulsa ke Gopay yaitu bisa kamu gunakan menjadi pihak ke tiga yaitu aplikasi BagiPulsa. Caranya sama saja kamu harus download dulu aplikasinya di Play Store. Sementara langkah – langkah transfer pulsa ke aplikasi Gopay adalah sebagai berikut ini.

  • Silahkan download Aplikasi BagiPulsa di Play Story dan Install aplikasinya
  • Selanjutnya silahkan buka aplikasinya dan Login dengan menggunakan akun Google
  • Pilih provider pulsa yang kamu gunakan dan yang ingin dijadikan transfer pulsa menjadi saldo Gopay
  • Selanjutnya isi nominal pulsa yang akan kamu convert pada aplikasi BagiPulsa
  • Lalu isi nomor HP yang akan kamu gunakan transfer ke Gopay
  • Isi nomor akun Gopay sebagai penerima transfer
  • Lalu silahkan transfer pulsa kamu ke nomor yang sudah disediakan oleh Aplikasi BagiPulsa
  • Tunggu proses nya sampai selesai
  • dan silahkan cek saldo Gopay kamu setelah kamu konfirmasi lewat aplikasi WA

Minimal Transfer Pulsa Ke Gopay

Dikutip dari laman capsus.com minimal pulsa yang dapat di transfer ke aplikasi Gopay adalah sebesar 10.000,- jadi jika kamu memiliki pulsa lebih dari itu maka kamu bisa transfer pulsa ke Gopay dengan mudah.

Akhir Kata

Cara transfer pulsa ke Gopay memang beragam metode, di atas hanya sebagian kecilnya saja. Sebenarnya kamu bisa transfer melalui website dan lain sebagainya. Namun dengan cara diatas juga bisa kamu coba.

Demikian informasi yang dapat saya sampaikan. Semoga informasi yang saya sampaikan bermanfaat dan akhir kata saya ucapkan terimakasih.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu