Cara Membersihkan Sampah di HP Vivo penting sekali di pahami dan di lakukan bagai setiap orang pengguna handphone vivo agar hp dapat bekerja dengan baik.
Dalam membersihkan sampah pada Hp memang sangat penting dilakukan oleh setiap orang tidak hanya oleh pengguna HP Vivo saja melainkan bagi pengguna Hp dengan brand-brand yang lain. Untuk cara membersihkan Sampah pada Hp Vivo simak sampai selesai Artikel Media Mustakim kali ini.
Sebelum kamu mengetahui cara membersihkan sampah pada handphone vivo yang kamu miliki maka kamu perlu mengetahui terlebih dahulu bahwa Handphone yang kamu miliki terdapat banyak sampah yang perlu dan segera di bersihkan.
Lalu bagaimana ciri-cirinya jika Hp vivo yang dimiliki sedang banyak file sampah yang perlu dibersihkan, ciri-ciri tersebut kamu dapat melihat dan merasakannya ketika Handphone yang kamu gunakan merasa ngeleg dan bahkan tidak berjalan secara optimal.
Selain itu ciri-ciri lain yang dapat kamu rasakan pada hp vivo yang kamu miliki perlu segera dibersihkan yaitu dengan ciri memory penyimpanan pada hp yang kamu miliki penuh sedangkan file yang digunakan terbilang sedikit, hal tersebut juga dapat dipastikan bahwa Hp yang kamu miliki banyak file sampah.
File sampah dalam hp vivo biasanya disebabkan dari beberapa aktifitas yang kamu lakukan dalam menggunakan Hp itu sendiri seperti penelusuran dalam internet, penginstallan aplikasi, penghapusan aplikasi yang sudah di download dan di install, banyak folder kosong, banyak file duplikat dan lain-lainnya.
Beberpa hal tersebut yang akan menyebabkan pengurangan kapasitas penyimpanan dalam hp vivo yang kamu miliki, selain di hp vivo biasanya di hp android dengan merk lain pun memiliki hal yang sama. Oleh karena itu kamu harus rutin membersihkan file sampah pada handphone yang kamu miliki.
Dalam membersihkan sampah pada Hp vivo dapat dilakukan dengan beberapa cara tergantung dengan kebutuhan yang ingin kamu lakukan dalam pembersihan sampah pada Hp vivo tersebut, karena dalam proses pembersihan dapat dilakukan dengan fitur Hp Vivo itu sendiri atau pun dengan aplikasi tambahan.
Namun dalam pembersihan Sampah di Hp Vivo dengan menggunakan aplikasi pihak ke tiga maka kamu perlu memasang dan meng Installnya terlebih dahulu. Berikut di bawah ini merupakan cara-cara yang dapat kamu lakukan dalam pembersihan sampah di Hp vivo.
Dalam membersihkan Sampah pada Hp Vivo dengan menggunakan fitur bawaan Handphone dapat dilakukan dengan beberapa cara yang pertama dari fitur menu Pengaturan yang selanjutnya yaitu dengan menggunakan aplikasi iManager yang telah di sediakan oleh vivo itu sendiri.
Untuk cara membersihkan Handphone dengan Aplikasi iManager dapat diperhatikan dalam langkah-langkah sebagai berikut di bawah ini;
Dalam menghapus sampah dalam HP vivo dengan menggunakan menu Pengaturan maka cache yang tersedia dalam aplikasi handphone vivo yang kamu gunakan akan terhapus, untuk cara-caranya perhatikan dalam langkah-langkah berikut di bawah ini;
Dalam membersihkan sampah pada Hp vivo dengan menggunakan Aplikasi Pengelolaan file terbilang sangat simple dan mudah dilakukan, untuk cara-caranya kamu dapat memperhatikan langkah-langkah sebagai berikut di bawah ini;
Dalam membersihkan sampah pada Handphone vivo selain dengan menggunakan fitur bawaan handphone Vivo itu sendiri kamu juga dapat membersihkan sampah dalam handphone vivo dengan menggunakan aplikasi pihak ke tiga.
Aplikasi pihak ke tiga untuk membersihkan Sampah dalam Handphone Vivo sebenarnya banyak jenis aplikasi yang dapat digunakan, banyak aplikasi yang telah disediakan oleh pembuatnya untuk pembersih Sampah dalam handphone android.
Namun kali ini kami akan memberikan sedikit contoh dalam membersihkan handphone vivo dengan menggunakan aplikasi tambahan dengan menggunakan aplikasi tambahan yaitu dengan aplikasi files by google, untuk cara-caranya perhatikan dalam langkah langkah berikut di bawah ini;
Aplikasi iManager dalam Hp vivo selain digunakan untuk membersihkan sampah biasanya juga dapat digunakan untuk menyembunyikan aplikasi seperti Facebook, Whatsapp dan aplikasi yang lainnya.
Jika sampah tidak dibersihkan akan mengakibatkan handphone loading dan tidak bekerja secara optimal karena kapasitas penyimpanan penuh.
Aplikasi yang sudah di hapus biasanya memiliki file cache dalam folder penyimpanan, untuk memastikan apakah ada file sampah nya alangkah baiknya kamu membersihkan file sampah dalam hp yang kamu miliki.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.