Cara Bayar BAF Lewat ATM BCA dan Biaya Adminnya (Mudah)

Cara Bayar BAF Lewat ATM BCA dan Biaya Adminnya (Mudah)

Cara bayar BAF lewat ATM BCA sangatlah mudah. Melalui beberapa tahap sederhana saja, proses membayar tagihan BAF lewat ATM BCA bisa dilakukan langsung. Jadi, kalau mau cepat bayar tagihan BAF, pilih saja opsi dengan ATM BCA.

1 Promo 3

Memang pihak BAF menyediakan banyak opsi pembayaran. Namun penggunaan ATM BCA lebih sering dipakai dibandingkan yang lain. Semuanya karena kemudahan yang ditawarkan oleh pihak BAF atau Busan Auto Finance.

Cara Bayar BAF Lewat ATM BCA dengan Mudah

BAF sudah menyediakan layanan pembayaran dengan transfer via ATM dari beberapa bank. Termasuk bank BCA. Proses pembayaran dengan transfer ATM BCA cukup mudah. Ini dia panduan bayar BAF dengan transfer ATM BCA.

  1. Masukkan Kartu ke ATM BCA
  2. Masukkan Pin
  3. Pilih Menu Transaksi Lainnya
  4. Pilih Menu Pembayaran
  5. Pilih Opsi Lain – Lain
  6. Tulisakan Kode “720021”
  7. Lanjutkan dengan Nomor Kontrak BAF
  8. Masukkkan Jumlah Pembayaran yang Sesuai
  9. unggu Info Pembayaran Muncul
  10. Pilih Benar
  11. Tunggu Pembayaran Selesai
  12. Simpan Bukti Pembayaran

Keuntungan Bayar Tagihan BAF dengan Transfer ATM BCA

Banyak keuntungan dari pembayaran tagihan BAF dengan transfer ATM BCA. Dengan semua keuntungan yang ditawarkannya, pembayaran BAF bakal lancar. Berikut ini beberapa keuntungan dari pembayaran tagihan BAF dengan transfer ATM BCA.

1. Praktis

Salah satu keuntungan dari bayar tagihan dari BAF dengan ATM BCA adalah praktis. Kepraktisan ini memang jadi hal yang selalu dibutuhkan oleh banyak orang.

Kepraktisan yang ditawarkan ini memang akan selalu jadi hal yang penting dan krusial. Sehingga, saat mau praktis dalam pembayaran angsuran, sebaiknya pakai ATM BCA saja.

1 Promo 3

2. Cepat

Kecepatan juga menjadi keuntungan dari bayar tagihan BAF dengan metode transfer ATM BCA. Proses pembayaran yang cepat ini bakal selalu jadi nilai plus terus.

Kecepatan ini memang jadi hal yang krusial bagi banyak orang. Kalau bisa melakukan transaksi dengan cepat, segalanya akan berlangsung dengan lebih lancar.

3. Aman

Jaminan keamanan juga pasti didapatkan kalau membayar tagihan BAF dengan transfer ATM BCA. Rasa aman ini memang jadi hal yang bakal dicari terus oleh banyak orang.

Semua yang pakai metode transfer ATM BCA memang pasti dapatkan keamanan. Faktor keamanan ini memang sangat krusial.

1 Promo 3

4. Mudah Dilakukan

Proses pembayaran dengan ATM BCA juga disenangi karena mudah dilakukan. Hanya dengan langkah dan tahapan sederhana, proses pembayaran dengan ATM BCA ini bisa langsung dilakukan.

Setiap orang pasti bisa menggunakan metode transfer lewat ATM BCA ini. Sehingga, metode ini memang sangat disarankan untuk dipakai terus.

Fakta Pembayaran Tagihan BAF dengan ATM BCA

Ada sejumlah fakta mengenai pembayaran tagihan BAF dengan ATM BCA yang perlu diperhatikan. Fakta – fakta ini bisa menjadi bahan pertimbangan juga. Berikut ini sejumlah fakta mengenai pembayaran tagihan BAF dengan ATM BCA.

1. Ada Biaya Admin

Hal yang perlu dicermati pertama adalah adanya biaya admin yang perlu dibayarkan dalam pembayaran BAF via ATM BCA. Tapi tenang saja, biaya adminnya tak terlalu besar.

1 Promo 3

Tambahan biaya admin ini memang sangat lumrah. Besaran biaya admin dari pembayaran via ATM BCA biasanya adalah Rp 2,500 saja.

2. Verifikasi Otomatis

Tak perlu melakukan konfirmasi dan verifikasi lagi kalau membayar dengan ATM BCA. Sebab, pembayara BAF dengan ATM BCA itu langsung terverifikasi secara otomatis.

Verifikasi otomatis ini tentu sangat berguna. Dengan verifikasi otomatis tersebut, pembayaran bakal lebih cepat.

3. Bisa Dilakukan di Semua ATM BCA

Pembayaran BAF dengan ATM BCA bisa dilakukan di mana saja. Semua ATM BCA yang aktif bisa dimanfaatkan langsung untuk melakukan pembayaran.

1 Promo 3

Hal ini tentu akan memudahkan proses membayar cicilan dari BAF. Mau pergi ke manapun, asal ada ATM BCA, pembayaran BAF bisa dilakukan.

4. Proses Sangat Cepat

Proses yang amat cepat memang jadi fakta yang tak terbantahkan dari membayar BAF dengan ATM. Dibandingkan dengan antre di minimarket atau datang ke kantor BAF, cara ini jauh lebih cepat.

Proses yang amat cepat ini memang jadi nilai plus dari proses membayar cicilan BAF menggunakan transfer ATM BCA.

FAQ | Pertanyaan Tentang Cara Bayar BAF Lewat ATM BCA

Apakah ada biaya admin untuk pembayaran BAF dengan ATM BCA?

Ada. Biaya admin untuk pembayaran BAF di ATM BCA mulai dari Rp 2,500.

1 Promo 3

Bisakah bayar BAF di semua ATM milik Bank BCA?

Bisa. Semua ATM BCA yang aktif bisa dipakai untuk pembayaran BAF.

Apakah ada bukti pembayaran BAF lewat ATM BCA?

Ada. Setelah menyelesaikan pembayaran akan muncul bukti dari mesin ATM BCA.

Perlukah menyimpan bukti pembayaran BAF dari ATM BCA?

Perlu. Simpanlah bukti struck yang keluar dari mesin ATM BCA.

Apakah perlu konfirmasi setelah bayar BAF dengan ATM BCA?

Tidak perlu. Konfirmasi pembayaran akan dilakukan secara otomatis.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu