Cara Bayar Kredivo Lewat Indomaret Beserta Biaya Adminnya

Cara Bayar Kredivo Lewat Indomaret Beserta Biaya Adminnya

Kredivo merupakan salah satu pinjaman online resmi yang mudah dan juga praktis tanpa agunan. Tidak hanya mudah meminjam di Kredivo cara bayar tagihannya pun beragam kamu bisa menggunakan m banking, e-commerce, ATM bahkan minimarket seperti Indomaret.

1 Promo 3

Nah, pada kesempatan kali ini kami tim Mustakim Media akan menjelaskan bagaimana cara bayar Kredivo lewat Indomaret mulai dari syarat bayar, cara bayar, biaya admin, denda keterlambatan, keuntungan juga kelebihannya. Simak sampai akhir ya!

Syarat Bayar Kredivo Lewat Indomaret

Sebelum beranjak ke pembahasan mengenai bagaimana cara bayar Kredivo lewat Indomaret kamu bisa simak beberapa syarat yang perlu kamu penuhi agar bisa melakukan pembayaran. Dan berikut beberapa syarat yang perlu dipersiapkan di antaranya adalah:

1. Memiliki Aplikasi Kredivo

Nah, syarat yang pertama ketika akan melakukan cara bayar Kredivo lewat Indomaret kamu perlu memiliki aplikasi Kredivo. Aplikasi ini tentunya berguna untuk mengetahui jumlah tagihan kode tagihan dan lain sebagainya.

Bagi kamu pengguna Kredivo tentunya sudah memiliki aplikasi ini dan sudah melakukan peminjaman artinya jika sudah memilikinya tidak perlu download lagi.

2. Memiliki Nomor VA

Selanjutnya kamu bisa cari pembayaran di Kredivo menggunakan nomor VA dan kemudian kamu bisa salin kode VA tersebut sebagai kode pembayaran yang akan kamu kasihkan nanti ke kasir Indomaret.

1 Promo 3

Untuk menyalinnya kamu bisa salin dan simpan di aplikasi pesan atau juga screenshot nomor tersebut.

3. Memiliki Jaringan Internet

Selanjutnya kamu perlu memiliki jaringan internet yang cukup stabil ketika menggunakan aplikasi Kredivo karena aplikasi ini hanya bisa diakses jika kamu sedang dalam keadaan online.

4. Mengunjungi Indomaret Terdekat

Dan karena cara bayar Kredivo di Indomaret kamu perlu mengunjungi Indomaret terdekat untuk melakukan pembayaran Kredivo dan jangan lupa bawa kode yang sudah di salin tadi ya.

5. Memiliki Uang Tunai

Dan karena membayar di Kredivo di Indomaret selanjutnya kamu bisa menggunakan uang tunai dan pastikan jangan sampai kurang karena di Indomaret tidak bisa berhutang ya.

1 Promo 3

Nah, itulah beberapa syarat cara bayar Kredivo lewat Indomaret langkah selanjutnya kamu bisa simak bagaimana cara bayarnya setelah semua syarat telah terpenuhi. Yuk, terus simak sampai akhir ya!

Cara Bayar Kredivo Lewat Indomaret

Kredivo ini memiliki lebih dari 200 merchant yang sudah bekerja sama seperti marketplace Bukalapak, JD ID, Shopee dan lain sebagainya. Bukan hanya itu pembayaran tagihan Kredivo juga sangat mudah kamu bisa menggunakan minimarket terdekat.

Dan salah satunya Indomaret. Bagi kamu yang berdekatan dengan Indomaret bisa memilih membayar di Indomaret terdekat ketika sudah dekat jatuh tempo pembayaran.

Untuk menentukan metode pembayaran tagihan ketika kamu belanja online dengan Kredivo kamu harus melakukan beberapa langkah dan berikut langkah yang perlu kamu ikuti untuk melakukan cara bayar Kredivo lewat Indomaret. yaitu:

1 Promo 3
  • Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah buka aplikasi yang Kredivo yang kamu miliki di smartphone yang kamu miliki
  • Selanjutnya kamu bisa klik menu “transaksi”
  • Dan kemudian setelah itu kamu bisa klik “Bayar”
  • Setelah itu kamu bisa pilih transaksi yang ingin dibayar
  • Dan ikuti petunjuk pembayaran yang tertera
  • Dan untuk membayar tagihan Kredivo di Indomaret kamu perlu mengunjungi Kredivo di Indomaret terdekat
  • Selanjutnya kamu mendatangi kasir Indomaret
  • Kemudian utarakan maksud dan tujuan kamu datang ke sana
  • Dan tunjukan nomor kode virtual account ke kasir Indomaret tersebut
  • Kemudian bayar tagihan sesuai nominal yang tertera di aplikasi
  • Dan simpan bukti pembayaran yang kamu miliki

Demikianlah langkah-langkah cara bayar Kredivo lewat Indomaret yang perlu kamu ikuti jika memang kamu belum mengetahuinya selanjutnya mari kita bahas berapakah biaya admin  yang diperlukan ketika kamu menggunakan cara bayar Kredivo menggunakan cara ini.

Biaya Admin Bayar Kredivo Lewat Indomaret

Nah, setelah penjelasan di atas selanjutnya kamu pasti penasaran apakah cara ini memerlukan biaya? Lantas berapa biaya admin bayar Kredivo di Indomaret? Ini dia penjelasan lengkapnya.

Perlu kamu ketahui untuk cara bayar Kredivo lewat Indomaret memang tidak dikenakan biaya admin alias gratis dan untuk minimal pembayaran tagihan minimal melakukan pembayaran transaksi sebesar Rp.20.000,- (sepuluh Ribu Rupiah).

Sedangkan untuk maksimumnya transaksi di Indomaret adalah Rp.5.000.000,- (lima juta rupiah).

1 Promo 3

Jadi, kamu tidak perlu khawatir lagi jika melakukan pembayaran menggunakan Indomaret karena kamu tidak akan dikenakan biaya admin dan tentunya ini bisa menghemat pengeluaran kamu dong.

Denda Keterlambatan Bayar Kredivo

Nah, setelah kamu mengetahui cara bayar Kredivo lewat Indomaret selanjutnya mari kita bahas berapa denda keterlambatan bayar Kredivo dan ini tentunya penting untuk di bahas sebagai pengetahuan tambahan kamu di artikel ini.

Jadi, sama halnya dengan pinjaman online lainnya Kredivo juga memiliki denda keterlambatan bagi nasabah yang telat bayar, dan jika kamu telat bayar kamu akan dikenakan bunga keterlambatan 4% efektif (untuk transaksi cicilan).

Dan/flat (untuk transaksi bayar dalam 30 hari) per 30 hari dari jumlah tagihan yang melewati jatuh tempo yang kamu miliki. Jadi, jangan sampai kamu melebihi jatuh tempo yang telah ditentukan agar kamu tidak terkena denda keterlambatan.

1 Promo 3

Ketika kamu telat bayar ada risiko buruk lainnya apalagi jika telatnya terus berulang apalagi sampai gagal bayar maka nama kamu akan terdaftar di daftar hitam dan kamu akan susah mendapatkan pinjaman lagi di pinjaman online mana pun.

Maka dari itu, usahakan untuk membayar tagihan di jarak sebelum jatuh tempo berakhir atau kalau bisa jauh-jauh hari sudah mempersiapkannya agar saat tanggal tagihan uang sudah tersedia.

Kelebihan dan Kekurangan Melakukan Bayar Kredivo lewat Indomaret

Nah, selanjutnya setelah mengetahui bagaimana cara bayar Kredivo lewat Indomaret selanjutnya kamu perlu mengetahui apa saja kelebihan dan juga kekurangan dari melakukan cara ini.

1. Kelebihan

Berikut beberapa kelebihan menggunakan cara bayar Kredivo lewat Indomaret yang perlu kamu ketahui, di antaranya adalah:

1 Promo 3
  • Kelebihan pertama menggunakan cara ini adalah kamu bisa berbelanja sambil membayar tagihan
  • Selanjutnya Indomaret tersedia di berbagai kota jadi kamu akan dengan mudah menemukannya
  • Tidak perlu repot melakukan pembayaran sendiri karena ada kasir yang membantu kamu tinggal keluarkan kode dan uang saja

2. Kekurangan

Selain kelebihan berikut juga ada kekurangannya:

  • Maksimal pembayaran harus lebih dari Rp.20.000,-
  • Harus keluar rumah apalagi di Indomaret jika sedang antre kamu akan mengantre jadi tidak efisien
  • Harus membawa uang tunai atau kartu kredit

FAQ| Pertanyaan Seputar Cara Bayar Kredivo Lewat Indomaret

Bagaimana jika telat bayar Kredivo 1 hari apakah akan kena denda?

Meskipun kamu telat bayar 1 hari akun Kredivo akan segera di blokir tanpa pemberitahuan atau peringatan sebelumnya dan tindakan pemblokiran. Selain itu kamu akan kena denda sebesar 4% dan yang kedua sebesar 6%.

Apakah bayar pas jatuh tempo kita akan kena denda?

Tidak, jika lewat dari tanggal tersebut kamu akan kena denda.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu