Cara Bayar PNBP Lewat M Banking BCA dan Biaya Adminnya

Cara Bayar PNBP Lewat M Banking BCA dan Biaya Adminnya

Cara bayar PNBP lewat M Banking BCA tentu nya sering menjadi pertanyaan dari kebanyakan masyarakat Indonesia. di era berkembang pesatnya teknologi saat ini, pembayaran PNBP sekarang sudah bisa dilakukan tanpa menggunakan uang tunai.

1 Promo 3

Penggunaan sistem pembayaran PNBP seperti ini, dapat memudahkan masyarakat ketika akan melakukan pembayaran tanpa harus datang ke kantor penyedia layanan pembayaran PNBP. Kamu cukup melakukan pembayaran di rumah saja tanpa harus pergi ke kantor penyedia layanan pembayaran.

Selain merupakan cara yang lebih efektif, penggunaan sistem seperti ini bertujuan agar pembayaran bisa langsung masuk ke rekening negara.

Apakah Pembayaran PNBP Bisa Dilakukan Lewat M Banking BCA?

Melakukan pembayaran PNBP lewat M Banking BCA tentu nya sering menjadi pertanyaan para pengguna M Banking BCA. Pembayaran PNBP tentu nya dapat dilakukan melalui M Banking BCA, itu semua dikarenakan M Banking BCA itu sendiri menyediakan layanan tagihan.

Cara Bayar PNBP Lewat M Banking BCA

Cara bayar PNBP lewat M Banking BCA dapat dilakukan melalui 2 tahap, pertama mendapatkan kode Billing dan yang kedua melakukan pembayaran PNBP. Berikut langkah-langkah yang dapat kamu lakukan untuk melakukan pembayaran PNBP lewat M Bangking BCA.

1. Mendapatkan Kode Billing

Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah mendapatkan kode Billing untuk melakukan pembayaran, kode billing ini biasanya akan didapatkan pada awal pendaftaran PNBP.

1 Promo 3

Namun jika kamu belum mengetahui kode Biling tersebut, kamu bisa melakukan langkah-langkah berikut untuk mendapatkan kode Billing melalui aplikasi SIMPONI.

  • Pertama install aplikasi SIMPONI.
  • Jika sudah mempunyai aplikasi, kamu bisa langsung lakukan login terlebih dahulu.
  • Kemudian kamu lakukan login akun terlebih dahulu. Jika belum mempunyai akun, lakukan pendaftaran terlebih dahulu.
  • Setelah melakukan login akun, di halaman utama silahkan pilih “Billing”.
  • Selanjutnya kamu pilih “SDA Non Migas”.
  • Kemudian kamu pilih lagi “Pembuatan Billing (Non Migas)”.
  • Selanjutnya lakukan pengisian data PNBP yang akan dibayarkan. Pastikan kolom “Nomor Surat Perintah Pembayaran/Tagihan” tidak kamu isi, setelah itu pilih “Simpan”.
  • Jika sudah, maka kode Biliing untuk pembayaran PNBP lewat M Banking BCA akan muncul secara otomatis. Kamu tinggal melakukan penyalinan kode Biling sebelum melakukan pembayaran PNBP lewat M banking BCA.

2. Melakukan Pembayaran PNBP lewat M Banking BCA

Setelah mendapatkan kode Biling untuk melakukan transaksi pembayaran, kamu tinggal langsung melakukan pembayaran PNBP lewat M Banking BCA dengan mengikuti langkah-langkah berikut.

  • Pertama buka aplikasi M Banking BCA.
  • Kemudian lakukan login terlebih dahulu.
  • Setelah itu kamu pilih “m-BCA”.
  • Kemudian masukkan kode akses terlebih dahulu.
  • Selanjutnya kamu pilih “m-transfer”.
  • Setelah itu kamu pilih “BCA Virtual Account”.
  • Kemudian masukkan kode Billing yang tadi kamu dapatkan untuk melakukan pembayaran.
  • Setelah itu kamu pilih “OK”.
  • Selanjutnya kamu lakukan pengecekan tagihan yang harus dibayarkan.
  • Jika dirasa sudah benar, kamu pilih “Send”.
  • Setelah itu masukan PIN sebagai konfirmasi pembayaran.
  • Dan pembayaran PNBP lewat M Banking BCA sukses dilakukan.

Syarat-syarat Bayar PNBP lewat M Banking BCA

Melakukan pembayaran PNBP lewat M banking BCA tentu nya memiliki syarat yang harus dipenuhi. Salah satu hal yang penting untuk memenuhi syarat adalah melakukan pembuatan kode Billing terlebih dahulu agar transaksi pembayaran dapat dilakukan.

Syarat-syarat Pembayaran PNBP lewat M Bangking BCA adalah sebagai berikut.

1 Promo 3
  • Kode Billing untuk melakukan pembayaran.
  • Mempunyai M Banking BCA.
  • Mempunyai cukup saldo untuk melakukan pembayaran.

Biaya Admin Bayar PNBP Lewat M Banking BCA

Melakukan pembayaran PNBP lewat M Banking BCA tentu nya akan dikenakan biaya admin untuk sebuah transaksi. Namun harus kamu ketahui, pembayaran PNBP lewat M Banking BCA biaya admin yang diberikan tergantung dari kebijakan PNBP yang kamu bayar.

Cara Mendapatkan Kode Billing

Sebelum melakukan transaksi pembayaran melalui M Banking BCA, tentu nya kamu akan bertanya-tanya mengenai cara mendapatkan kode Biling untuk melakukan pembayaran. Ada berbagai cara mendapatkan kode Biling PNBP ini, di antaranya sebagai berikut.

  • Kamu bisa mendapatkan kode billing melalui aplikasi SIMPONI yang tadi saya jelaskan di atas. Atau bisa melalui layanan berbasis web yang sudah terhubung dengan DJP atau platform resmi Pajakku.
  • Mendapatkan kode Billing melalui petugas bank atau kantor Pos dengan cara mendatangi tempat tersebut.
  • Mendapatkan kode Billing melalui official service Direktorat Jenderal Pajak.
  • Medapatkan kode Billing melalui aplikasi WhatsApp atau SMS ke KPP domisili kamu.

FAQ | Pertanyaan Tentang (Cara Bayar PNBP Lewat M Banking BCA)

Apa Saja Syarat yang Diperlukan Untuk Melakukan Pembayaran PNBH Lewat M Banking BCA?

Syarat yang diperlukan untk melakukan pembayaran PNBH lewat M Banking adalah Kode Billing untuk melakukan pembayaran, mempunyai M Banking BCA dan mempunyai cukup saldo untuk melakukan pembayaran.

Berapa Biaya Admin Melakukan Pembayaran PNBH lewat M Banking BCA?

Pembayaran PNBP lewat M Banking BCA biaya admin yang diberikan tergantung dari kebijakan PNBP yang kamu bayar.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu