Sebagai nasabah BNI kamu tentunya bertanya-tanya bagaimana cara cek saldo BNI? BNI kini telah memakasimalkan pelayanan cek saldo tak hanya secara offline yang bisa dilakukan di kantor cabang atau ATM.
Kini BNI bisa cek saldo menggunakan beberapa cara. Kamu bisa cek saldo menggunakan BNI mobile Banking, internet Banking BNI hingga SMS Banking BNI. Bagi kamu yang belum mengetahui cara terbaru cek saldo di BNI simak artikel sampai selesai.
Akan dijelaskan caranya secara lengkap. Tak hanya berbagai caranya yang akan dijelaskan namun kamu juga akan tahu berapa biaya admin cek saldo hingga minimal saldo yang harus ada di ATM BNI. Di simak yuk!
Cara cek saldo secara offline kamu bisa menggunakan ATM BNI terdekat. ATM BNI kini sudah tersebar di berbagai kota, di Minimarket, gedung perkantoran, mall dan lainnya. Kamu tinggal menyediakan kartu ATM BNI serta PIN saja.
Berikut langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk bisa cara cek saldo BNI melalui ATM BNI, begini caranya:
Hanya saja dengan cara ini menurut saya kurang efisien karena kamu harus keluar rumah hanya untuk cek saldo dan belum pula jika ada antrian kamu harus menunggu dan kadang membuat kesal.
Namun, kamu tak usah khawatir BNI juga menyediakan cara cek saldo BNI secara online yaitu menggunakan Mobile Banking BNI. Jika kamu belum tahu caranya, kamu bisa ikuti langkah-langkah berikut di bawah ini:
Cara cek saldo BNI secara online lainnya kamu juga bisa memanfaatkan Internet banking BNI. Begini cara yang perlu kamu ikuti untuk caranya:
Dan untuk cara cek saldo BNI terakhir kamu bisa memanfaatkan SMS Banking BNI. Namun, sebelum melakukan hal tersebut pastika terlebih dahulu kamu telah melakukan registrasi layanan SMS Banking BNI.
Lalu bagaimana cara menggunakannya? Jika belum tahu kamu bisa simak terus langkah-langkah di bawah ini mulai dari registrasi ya, begini caranya:
Karena cek saldo merupakan transaksi non finansial atau transaksi yang tidak mengeluarkan dana dari rekening maka untuk cek saldo di BNI tidak di pungut biaya apa pun alias gratis.
Batas minimal saldo di ATM BNI yaitu adalah Rp.70.000,- jika kurang dari itu kamu maka kamu tidak bisa melakukan penarikan uang di ATM tersebut.
Demikian penjelasan mengenai cara cek salso BNI baik melalui ATM, internet banking, mobile banking hingga SMS Banking. Serta biaya cek saldo BNI dan minimal saldo BNI semoga artikel ini bermanfaat ya!
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.