Cara daftar kerja di mixue banyak sekali orang yang mencari tentang informasinya, hal ini karena banyak orang yang mencari pekerjaan untuk mendapatkan penghasilan baik sebagai penghasilan pokok atau penghasilan tambahan sebagai penyambung hidup.
Hal ini karena persaingan yang mencari pekerjaan dengan gaji lumayan memang bukan hak yang mudah, sehingga tak sedikit yang mendaftar ke mixue, dan cara daftar ke mixue bisa kamu ikuti langkah – langkah nya di artikel ini.
Mixue merupakan salah satu brand perusahaan waralaba yang menjual es krim soft serve dan minuman teh yang berada dibawah naungan PT. Zhisheng Pacific Trading yang berasal dari Tiongkok. Seiring berjalannya waktu, saat ini mixue sudah mempunyai lebih dari ratusan gerai di wilayah Indonesia.
Kali ini mixue menjadi salah satu perusahaan waralaba Ice Cream dan Tea yang sedang viral di tengah – tengah Masyarakat Indonesia saat ini. Selain gerai atau outletnya yang kini tersebar hampir di seluruh Indonesia, cara daftar nya juga tergolong mudah dan menjadikan keuntungan tersendiri.
Cara mengajukan lamaran kerja di mixue tentunya kamu harus mempersiapkan berbagai perlengkapan pendaftaran mulai dari persyaratan pesiapan hingga pada proses pedaftaran. Untuk itu jika kamu akan daftar di mixue maka kamu harus penuhi beberapa persyaratan dibawah ini.
Syarat daftar di mixue terhitung sangat lah mudah tentunya mixue sudah menyediakan cukup banyak lowongan pekerjaan untuk beberapa posisi atau jabatan, mulai dari accounting staff, bagian admin gudang, bagian barista kasir, dan bagian lainnya.
Dan untuk persyaratan secara umum yang akan di pinta oleh perusahaan yaitu:
Setelah kamu membaca syarat yang memiliki niat akan daftar di Mixue maka selanjutnya kamu tentu ingin mengetahui berkas – berkas yang akan di butuhkan saat melakukan pendaftaran. Karena mendaftar ke Mixue juga membutuhkan berkas sebagai bukti kesungguhan membutuhkan pekerjaan.
Untuk itu berkas yang harus kamu siapkan saat melakukan pengajuan yaitu di antaranya:
Setelah kamu mengetahui beberapa syarat dan sudah mempersiapkan berkas untuk pendaftaran maka langkah selanjutnya kamu bisa lakukan pendaftaran. Dan langkah – langkah pendaftaran bisa kamu ikuti dibawah ini.
Seperti yang sudah di jelaskan diatas bahwa Mixue merupakan perusahaan yang sudah membentuk PT dengan nama PT. Zhisheng Pacific Trading dan sudah banyak sekali cabang di berbagai wilayah di Indonesia sehingga untuk gaji dan tunjangan pun di persiapkan bagi karyawannya.
Untuk itu cara daftar di mixue memiliki cara – cara tersendiri sama halnya jika kamu akan mencari pekerjaan pada bagian Kasir atau Gudang. Untuk itu langkah – langkah yang harus kamu lakukan saat daftar di mixue adalah sebagai berikut ini:
Dan apabila perusahaan Mixue membutuhkan kriteria yang sesuai dengan apa yang kamu miliki maka tentunya kamu akan dipanggil untuk mengikuti tes wawancara.
Mengenai gaji yang dikutip dari trikves.com rata -rata crew store di Mixue bisa mendapatkan penghasilan mulai dari Rp. 1.300.000,- sampai dengan Rp. 3.500.000,- per bulan. baik untuk bartender maupun waiters.
Dan untuk jenjang supervisor sendiri bisa mencapai gaji Rp. 4.500.000,- per bulan. Dan sebagai bahan acuan gaji perwilayah menjadi karyawan Mixue adalah sebagai berikut ini:
Selain dari pada itu bagi karyawan yang termasuk menjadi kategori karyawan terbaik akan mendapatkan tunjangan seperti BPJS Kesehatan, BPJS Ketenagakerjaan, tunjangan makanan, tunjangan hari raya hingga bonus tahunan.
Namun menjadi karyawan terbaik harus menjadi pekerja keras.
Demikian informasi yang dapat saya sampaikan mengenai bagian kasir dan Gudang beserta syaratnya, dan tentunya kamu mendapatkan bagian tersebut bisa kamu pilih saat mendaftar dan mencari lowongan di Instagram resmi.
Semoga informasi ini bermanfaat buat kamu semua yang berniat akan menjadi karyawan di Mixue dan akhir kata saya ucapkan terimakasih.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.