Sejatinya, tentang bagaimana cara edit muka blur terbilang sangat mudah dan kamu dapat melakukannya dengan berbagai cara. Melalui beberapa platform secara online.
Penggunaan efek blur sendiri dalam kurun beberapa waktu terakhir sedang ramai dan banyak digunakan. Tujuannya tentu saja agar dapat memiliki tampilan foto yang lebih unik, estetik dan tidak biasa.
Pengubahan muka pada foto menjadi blur bisa dilakukan dengan banyak cara, kamu sendiri dapat melakukannya dengan berbagai jenis platform online. Memanfaatkan fitur yang disediakan, hingga membuatnya nampak lebih apik dan menarik.
Untuk lebih tahu dan cepat tahu tentang bagaimana cara mengubah mukanya menjadi blur, bisa langsung simak penjelasan selanjutnya ya.
Picsart menjadi salah satu aplikasi editing foto hingga video yang kini sangat populer dengan jumlah pengunduhan sangat banyak. Aplikasi ini pun menghadirkan banyak fitur secara lengkap, termasuk menyediakan fitur untuk mengedit muka menjadi blur.
Tentang cara edit muka blur kedua ternyata masih menggunakan website secara online. Nanti akan membuat wajah nampak lebih estetik lagi. Dengan cara:
Nah, selanjutnya cara edit muka blur ternyata kamu bisa melakukannya dengan memanfaatkan fitur dari Instagram. Bagaimana caranya?
Instagram sendiri menjadi salah satu sosial media yang lekat hubungannya dengan foto, audio juga tentu saja visual. Media sosial satu ini telah menawarkan beragam jenis fitur penunjang, agar unggahannya menjadi lebih estetik.
Berdasarkan dengan informasi dari banyak sumber, ternyata ada beberapa filter yang dapat digunakan untuk mengubah muka pada foto menjadi blur. Filter atau efek tersebut adalah:
Untuk dapat menggunakan salah satu efek blur wajar di atas, pastikan terlebih dahulu bahwa kamu sudah menyimpan filternya dalam daftar filter Instagram di akun pribadi ya.
Nanti tinggal menggunakan filter tersebut sebagaimana filter pada umumnya biasa digunakan. Dan pastikan hasilnya bisa terlihat, pun tentu saja kamu juga dapat memilih salah satu filter untuk hasil maksimal. Untuk hasil yang sesuai keinginan, menarik bukan?
Selain beberapa website di atas, tentang mengedit muka menjadi blur pun ternyata masih ada beberapa platform lain. Misalnya saja bisa menggunakan Aviary, Snapseed, Abscura, Photo Editor hingga menggunakan PhotoPad.
Gratis, namun memang ada beberapa platform yang mengharuskan pengguna melakukan pembayaran.
Terjamin aman, bahkan pengguna dari aplikasi yang disebutkan sudah sangat banyak.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.