Cara Main Kartu Remi Cangkul dengan Mudah Bagi Pemula

Cara Main Kartu Remi Cangkul dengan Mudah Bagi Pemula

Bagaimana cara main kartu remi cangkul? Bagi kamu yang penasaran bagaimana cara memainkan permainan tersebut kamu bisa simak artikel ini sampai selesai karena tim Mustakim Media akan menjelaskan secara lengkap caranya.

1 Promo 3

Permainan kartu remi cangkulan ini tentunya sudah tidak asing lagi bagi kamu yang suka bermain kartu. Dimana kartu cangkulan ini di mainkan oleh dua orang dengan menggunakan kartu remi sebagai medianya.

Apa Itu Permainan Kartu Remi Cangkul

Permainan kartu memang sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar dari kita semua. Bahkan, sejak kecil sudah mengenal kartu dan memainkannya. Ya, karena permainan kartu remi ini banyak digemari oleh berbagai kalangan.

Karena, permainan kartu memang digemari oleh hampir semua orang karena menarik atau hanya sekedar mengisi waktu luang agar tidak bosan. Ada banyak jenis permainan kartu yang dapat menghibur kita sedang bosan.

Namun, pada artikel kali ini kita akan membahas mengenai apa itu kartu remi cangkulan dan juga cara main kartu remi cangkulan. Jadi, permainan kartu remi cangkulan ini adalah permainan kartu yang di mainkan oleh dua orang.

Dengan kartu remi sebagai medianya mereka bisa bermain dengan beberapa aturan yang mengatur siapa yang kalah dan menang. Untuk lebih jelasnya kamu bisa simak artikel ini sampai selesai untuk cara main kartu remi cangkul. Begini caranya:

1 Promo 3

Cara Main Kartu Remi Cangkulan

Nah, setelah mengetahui apa itu kartu permainan kartu remi cangkulan selanjutnya mari kita bahas bagaimana cara main kartu remi cangkulan. Dan berikut beberapa langkah cara main kartu remi cangkulan, diantaranya adalah:

  • Langkah pertama yaitu jangan lupa kocok dulu kartunya terlebih dahulu agar tidak beraturan
  • Kemudian setelah itu, kamu bagikan kartu untuk pemain lainnya dimana masing-masing mendapatkan 7 kartu
  • Sisanya disimpan di tengah-tengah para pemain
  • Dan sesuai kesepakatan bersama, pilihkan satu kartu untuk memulai permainan
  • Dimana para pemain harus dapat membuang 1 kartu yang gambarnya sama dengan kartu pertama
  • Siapa yang membuang kartu “Terkuat” atau yang nilainya cukup besar, maka dialah yang berhak memilih dan menurunkan kartu berikutnya
  • Jika kamu tidak memiliki kartu yang bergambar sama dengan kartu yang diturunkan, maka kamu harus mengambil kartu yang ada di tumpukkan sisa kartu di tengah sampai kamu menemukan kartu yang bergambar sama
  • Selanjutnya permainan kamu akan selesai jika kartu di tangan kamu telah habis.
  • Permainan ini biasanya dilanjutkan oleh pemain-pemain lain yang masih memegang kartu di tangan mereka
  • Lalu berakhir ketika hanya 1 orang yang kartunya tersisa ditangannya
  • Orang tersebutlah yang dianggap kalah dan orang yang pertama kali habis kartu reminya maka dia dianggap sebagai pemenangnya
  • Jika permainan dilakukan kembali, maka orang pertama itulah yang memiliki hak sitimewa untuk memilih kartu pertama untuk memulai permainan cangkulan tersebut

Nah, itulah beberapa langkah cara main kartu remi cangkul yang perlu kamu ketahui, dimana permainan ini cukup menyenangkan dengan memilih kartu mana yang akan menjadi kartu yang mudah habis maka kamu akan berkesempatan menang.

Kelebihan Bermain Kartu Remi Cangkul

Nah, selain mengetahui cara main kartu remi cangkul kamu juga perlu mengetahui apa saja kelebihan yang perlu kamu ketahui, dan ini penjelasan lengkapnya.

  • Kartu remi ini melibatkan banyak pengetahuan jadi dapat meningkatkan otak lebih cerdasa dan kemampuan berpikir meningkat
  • Kartu remi cangkulan ini memerlukan permainan yang memakai strategi jadi dapat melatih insting untuk membuang kartu yang sesuai agar menang
  • Game ini dapat dimainkan oleh beberapa pemain dimana semaik banyak pemain maka semakin singkat mengetahui siapa pemenangnya
  • Permainan ini ini juga cukup mudah dan tidak ada syarat yang sulit dalam permainan jadi bisa dimainkan anak-anak atau juga dewasa

Kekurangan Bermain Kartu Remi Cangkul

Selain kelebihan kamu juga perlu mengetahui kekurangan dari permainan kartu remi dan ini penjelasannya adalah:

1 Promo 3
  • Kesalahan dalam permainan kartu remi cangkulan ini dapat berakibat buruk pada hasil akhir permainan
  • Selain itu permainan ini bisa membuat kecanduan seperti halnya dengan game lain, game kartu remi dapat membuat pemain kecanduan dan terus memainkan game tersebut
  • Waktu bermain kartu ini bisa memakan waktu banyak jika pemain memilih dengan waktu yang cukup lama dan dapat mempengaruhi produktivitas pemain

Demikian penjelasan mengenai cara main kartu remi cangkul yang perlu kamu ketahui berikut kelebihan dan juga kekurangannya semoga bermanfaat.

FAQ| Pertanyaan Seputar cara Main Kartu Remi Cangkul

Apakah permainan kartu remi cangkulan ini cocok untuk semua usia?

Ya, karena permainan ini cukup mudah  dan tidak terlalu rumit.

Apa ada perselisihan ketika bermain kartu remi cangkul?

Jarang terjadi, karena permainan ini cukup cepat dan juga pemain tidak bisa bermain curang karena permainan cukup singkat dan terlihat jelas.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu