Cara Melihat Foto Yang di Private di Galeri HP Oppo Mudah

Cara Melihat Foto Yang di Private di Galeri HP Oppo Mudah

Cara melihat foto yang di private di galeri Hp Oppo itu ternyata mudah banget loh. Sekarang Oppo terus meningkatkan fitur untuk kenyamanan penggunanya. Salah satunya yaitu fitur private safe.

1 Promo 3

Dengan fitur tersebut kamu pengguna Oppo bisa menyimpan dan menjaga dokumen termasuk foto, audio, musik, video dan lain-lain dengan aman.

Namun, pastinya kalian kepo bagaimana cara melihat foto yang di private di galeri Hp Oppo. Tak perlu risau artikel ini akan menjelaskannya secara lengkap. Simak yuk!

Letak Brangkas Pribadi di HP Oppo

Private safe atau brangkas pribadi ini merupakan salah satu keunggulan dan fitur tambahan dari Opp untuk menyimpan hal penting penggunanya.

Selayaknya brankas pada umumnya brangkas di Hp Oppo juga dilengkapi dengan kode sandi yang harus di masukan sebelum di akses, sehingga tak sembarangan orang bisa mengaksesnya.

Dengan adanya brangkas pribadi ini di harapkan tidak akan terjadi lagi kasus pencurian data yang sering marak terjadi.

1 Promo 3

Nah, bagi kalian yang penasaran dimana letak dari brangkas pribadi tersebut?
Yuk, simak begini cara membuka brangkas pribadi.

Ada dua cara yang bisa kamu lakukan untuk melihat letak atau membuka Brangkas Pribadi berikut diantaranya:

  • Buka Brangkas pribadi dari pengaturan

Kamu bisa membuka menu pengaturan di HP Oppo dan masuk ke bagian “Privasi” lalu pilih “Private Safe” masukan kata sandi yang sudah di atur sebelumnya untuk membuka Brangkas Pribadi dan mengelolanya.

  • Buat Shorcut di Home Screen

Selanjutnya kamu bisa mengatur Brangkas Pribadi agar muncul di Shortcut ponsel agar lebih mudah untuk di buka. Dari menu “Private safe” di pengaturan.

1 Promo 3

Lalu klik ikon garis tiga di ujung kanan klik pengaturan dan aktifkan “Latar Beranda” dan klik “tambahkan”.

Cara Melihat Foto Yang di Private di Galeri HP Oppo

Ada pun cara melihat foto yang di private di galeri Hp Oppo ada dua cara yang bisa kamu lakukan. Pertama dengan cara cek melalui aplikasi foto dan yang kedua cara cek melalui menu setting, yuk simak cara keduanya di bawah ini:

1. Cek Melalui Menu Aplikasi Foto

Pertama kamu bisa cek melalui cara aplikasi foto, ikuti langkah-langkah berikut ini:

  • Pertama kamu bisa buka menu foto di layar utama perangkat Oppo
  • Lalu selanjutnya pada halaman utama aplikasi, tekan dan tahan menu albums yang berada di bagian bawah selama beberapa detik
  • Berikutnya buka akses dengan PIN, Patters, Apssword atau sidik jari
  • Pada laman “Private Safe” kamu bisa pilih folder foto dan juga video yang ingin kamu buka
  • Dan kamu sudah bia melihat foto dan video yang sudah di sembunyikan di Private Safe

2. Cek Melalui Menu Setting

Dan cara kedua yaitu cara melihat foto yang di private di galeri Hp Oppo melalui menu setting, ikuti langkah-langkah berikut di bawah ini, diantaranya adalah:

1 Promo 3
  • Langkah pertama kamu bisa buka menu setting pada layar utama Hp Oppo lalu klik opsi privacy
  • Selanjutnya kamu bisa pilih menu “Private Safe”
  • Berikutnya masukan password, kata sandi, pattern, password, atau sidik jari yang terdaftar sebelumnya
  • Setelah itu kamu berhasil masuk, kamu bisa menemukan deretan kategori menu yang bisa di private. Kamu bisa pilih untuk melihat foto atau video yang ingin kamu lihat secara jelas
  • Dan cara melihat foto yang di private di Hp Oppo akhirnya berhasil

Cara Menyembunyikan File Foto di HP Oppo

Jika di atas merupakan cara melihat foto yang di private di galeri Hp Opp yang disembunyikan. Nah, rasanya tidak adil jika kalian belum tahu cara menyembunyikannya.

Hal ini bertujuan agar privasi kamu lebih terjaga dari pencurian data dan sebagainya.

Kamu bisa ikuti beberapa cara di bawah cara untuk menyembunyikan file foto di Hp Oppo. Langkah-langkahnya adalah:

  • Pertama kamu bisa masuk ke aplikasi Photos dimana seluruh foto dalam perangkat Hp Oppo akan di tampilkan
  • Selanjutnya kamu tekan tap photos selama beberapa saat tanpa melepasnya agar muncul sebuah kotak dialog
  • Kotak yang muncul ini merupakan sebuah fitur “Private Safe” tempat pengguna akan menyembunyikan foto
  • Selanjutnya kamu buat password berupa kode atau pattern sesuai yang diinginkan olehmu pada kotak Private Safe tadi
  • Jika sudah, silahkan kembali lagi apda aplikasi photos
  • Kini saatnya kamu menyembunyikan foto melalui fitur “Private Safe” dengan cara memilih satu atau beberapa foto yang akan disembunyikan
  • Pada foto foto tadi kamu bisa pilih “Set as Private” di bawah foto
  • Dengan mengatur private, foto tidak lagi terlihat di aplikasi photos sehingga tidak akan diketahui oleh orang lain
  • Cara ini dapat di terapkan kepada video atau fitur lain yang ada di ponsel Oppo dengan langkah yang sama dengan catatan fitur Private Safe telah di aktifkan

Cara Mengembalikan Foto yang Disembunyikan di HP Oppo

Dan berikut cara mengembalikannya kembali, diantaranya adalah:

1 Promo 3
  • Buka kembali aplikasi photos
  • Tekan tap photos selama beberapa detik masukan password
  • Masukan kode dengan benar agar sistem membawa pengguna ke laman foto tersembunyi dan akan muncul semua foto yang di sembunyikan
  • Pilih satu atau beberapa lalu pilih “Set as Public”
  • Dan foto telah kembali

Akhir Kata

Nah, itu dia cara melihat foto yang di private di galeri Hp Oppo serta cara menyembunyikan dan cara mengembalikan foto yang di sembunyikan. Semoga informasi ini bermanfaat!

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu