Cara Mematikan HP Vivo dengan dan Tanpa Tombol (Mudah)

Gambar dibuat dengan Canva Pro

Jika kamu perlu mematikan HP Vivo karena beberapa masalah dan belum tahu bagaimana cara mematikan HP Vivo lebih baik kamu bisa simak artikel ini sampai selesai karena tim Mustakim Media akan menjelaskan caranya secara lengkap.

1 Promo 3

Ternyata ada banyak cara loh untuk mematikan HP Vivo baik menggunakan tombol maupun tanpa menggunakan tombol bisa juga dengan cara paksa. Dan untuk lebih lengkapnya kamu bisa artikel ini sampai akhir ya!

Cara Mematikan Hp Vivo

Cara mematikan HP Vivo ini cukup mudah untuk dilakukan baik menggunakan cara manual atau menggunakan aplikasi pihak ketiga. Kamu bisa memilih cara mematikan yang mana yang tepat dengan kondisi yang kamu miliki.

Ada beberapa cara mematikan HP Vivo yang bisa kamu pilih diantaranya adalah mematikan menggunakan tombol power, atau tanpa tombol, secara paksa atau menggunakan pengaturan waktu. Dan berikut untuk penjelasan lengkapnya.

1. Cara Mematikan HP Vivo dengan Menggunakan Tombol Power

Dan untuk cara mematikan HP Vivo yang pertama ini cara yang paling mudah digunakan dan tombol ini merupakan tambal fisik yang terdapat di body HP Vivo.

Dan biasanya tombol power ini terletak di sebelah kanan atau kiri HP Vivo. Biasanya terdiri dari 3 tombol dan tombol 2 teratas biasanya untuk mengatur volume audio dan tombol terakhir untuk mematikan.

1 Promo 3

Dan berikut penjelasan lengkapnya bagaimana cara mematikan HP Vivo menggunakan tombol power diantaranya adalah:

  • Langkah pertama kamu bisa hidupkan layar ponsel yang kamu miliki
  • Selanjutnya kamu bisa tekan dan tahan tombol power hingga jendela opsi daya muncul di layar ponsel
  • Selanjutnya klik ikon power
  • Dan tunggu hingga ponsel mati

Nah, selain untuk mematikan HP Vivo tombol ini juga bisa digunakan untuk melakukan restart atau mengalihkan ke mode pesawat dan lain sebagainya sesuai yang muncul di layar.

2. Cara Mematikan HP Vivo dengan tanpa tombol

Nah, bagi kamu yang ingin mematikan HP tanpa tombol menggunakan tombol power yang ada di HP kamu juga bisa mematikannya tanpa tombol kamu bisa menggunakan panel cepat dari ponsel vivo yang kamu gunakan.

Namun, sayangnya tombol ini tidak tersedia untuk semua tipe ponsel HP dan metode ini hanya berlaku pada beberapa tipe semisal Vivo Y20, begini cara menggunakannya:

1 Promo 3
  • Hidupkan layar
  • Buka menu panel cepat Vivo dengan menekan bagian teratas layar lalu menyeretnya ke bawah
  • Klik ikon power
  • Dan tunggu hingga ponsel mati

3. Cara Mematikan HP Vivo Secara Paksa

Selain kedua cara diatas kamu bisa mematikan HP Vivo secara paksa ketika kamu menemui kendala tertentu. Seperti halnya HP terjadi Hang, tidak bisa disentuh dan untuk cara mematikan HP Vivo secara paksa ini kamu bisa ikuti beberapa langkah di bawah ini:

  • Langkah pertama kamu bisa tekan dan tombol daya untuk beberapa tipe smartphone Vivo, tekan dan tahan tombol daya dan kedua tombol volume secara bersamaan
  • Beberapa detik kemudian layar menjadi blank
  • Dan baru hidupkan kembali setelah layar mati selama 1 hingga 2 menit

4. Cara Mematikan HP Vivo dengan pengaturan Waktu

Dan untuk cara mematikan HP Vivo selanjutnya kamu bisa menggunakan pengaturan waktu dan tanpa menekan tombol power. Dan hal tersebut biasanya digunakan ketika ponsel ingin di istirahatkan di waktu tertentu.

Dan untuk melakukannya kamu bisa mengatur waktu hidup dan matinya ponsel Vivo kamu dalam menu pengaturan yaitu menu pengaturan waktu tugas. Di menu ini kamu bisa mengatur waktu daya hidup dan mati dari ponsel menggunakan langkah-langkah ini.

  • Langkah pertama kamu bisa buka pengaturan HP Vivo
  • Selanjutnya kamu bisa buka menu “Pengaturan Lainnya”
  • Kemudian klik “Pengaturan Waktu Tugas”
  • Klik “daya hidup/mati”
  • Selanjutnya atur jam hidupkan daya
  • Kemudian atur jam matikan daya dan keluar dari pengaturan

Jadi, cara ini bisa menjadwalkan HP kamu untuk hidup atau mati di waktu tertentu yang telah kamu setting sebelumnya sehingga kamu tidak perlu klik tombol apa pun karena akan mati dan hidup secara otomatis sendiri.

1 Promo 3

Manfaat Mematikan HP Secara Rutin

Selain mengetahui cara mematikan HP Vivo dengan berbagai macam cara kamu juga perlu mengetahui beberapa manfaat mematikan HP secara rutin bagi kesehatan dan perangkat kamu, dan berikut penjelasannya:

  • Manfaat mematikan HP pertama kamu akan terhindar dari gangguan saat tidur dan memiliki kualitas tidur yang berkualitas
  • Selain itu, dengan mematikan HP kamu juga akan merasakan ketenangan tidak mendengar suara notifikasi apapun
  • Selain itu, kamu juga akan terhindar dari radiasi elektromagnetik yang dapat membahayakan tubuh beberapa saat
  • Selanjutnya terhindar dari panas baik yang megang atau perangat yang digunakan
  • Tidak hanya itu kamu juga bisa menghemat kuota jika HP mati
  • Terhindar dari sinar light blue dan menurut penelitian kesehatan cahaya ini mampu menghambat produksi yang bernama hormon melatonin yang menginduksi tidur kamu

Demikian beberapa cara mematikan HP Vivo yang bisa kamu gunakan yaitu bisa menggunakan tombol atau tanpa tombol, secara paksa atau juga menggunakan pengaturan waktu.

FAQ| Pertanyaan Seputar Cara Mematikan HP Vivo

Apa yang terjadi jika HP tidak pernah dimatikan?

Penurunan kinerja dalam melakukan proses sesuatu seperti menjalankan aplikasi atau koneksi yang lemot.

Apakah HP harus dimatikan setiap hari?

Minimal satu kali dalam sepekan atau sesuai kebutuhan.

1 Promo 3

Kenapa HP tidak bisa dimatikan?

Adanya kesalahan aplikasi, masalah sistem, virus dan lainnya.

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu