Cara Mendaftar Imei iPhone Beserta Syaratnya (Mudah)

Cara Mendaftar Imei iPhone dapat kamu lakukan dengan beberapa cara dengan begitu mudah dan praktis.

iPhone merupakan Handphone yang banyak digemari pada kalangan masyarakat karena memiliki kualitas tinggi, maka tidaklah heran jika iPhone merupakan Hp nomor satu di Dunia. Namun bagaimana jika kamu membeli iPhone di luar negri, cara tersebut kamu dapat menyimak Artilel Media Mustakim kali ini.

Imei iPhone

International Mobile Equipment Identity “IMEI” merupakan nomor unik pada seluruh seluler baik Android, Tablet, Komputer maupun iPhone dan yang lainnya, sehingga dapat di artikan suatu ponsel yang memiliki nomor Imei itu merupakan handphone yang sah untuk digunakan.

Jadi jika iPhone yang kamu miliki belum terdaftar atau belum memiliki nomor Emai alangkah baiknya maka segera lakukan Pendaftaran emai. Jika kamu melakukan pembelian iPhone di luar negeri dan memakainya di Indonesia maka untuk menggunakan iPhone tersebut kamu wajib mendaftarkan imeinya.

Pemerintah telah memblokir Handphone yang emeinya tidak terdaftar sejak september 2020, dengan begitu setelah kamu melakukan pendaftaran imei iphone yang telah dibeli dari luar negeri dan memakainya di Indonesia jika sudah didaftarkan iphone yang kamu miliki tersebut dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Syarat-syarat Mendaftar Imei iPhone

Sebelum kamu melakukan Pendaftaran Emei maka ada beberapa persyaratan yang mesti kamu ketahui agar proses pendaftaran tersebut dapat berjalan dengan lancar serta berhasil.

Untuk beberapa syarat dalam mendaftar emai iPhone dapat di simak dalam poin-poin sebagai berikut yang kami tulis di bawah ini;

  • Syarat Pertama setiap orang yang melakukan pembelian iPhone dari luar negri dan ingin didaftarkan imei nya di Indonesia maka orang tersebut tidak boleh membeli iphone lebih dari dua unit.
  • Harga dari kedua iphone yang dibeli dari luar negeri tidak boleh melebihi dengan jumlah harga 7,3 juta atau melebihi dari 500 dolar.
  • Selanjutnya pastikan kamu mengetahui dengan benar merk, tipe dan imei pada seluler yang telah kamu beli.
  • Selanjutnya kamu mengetahui website resmi beacukai untuk melakukan proses pendaftaran imei secara online.

Cara Mendaftar Imei iPhone

Ada beberapa cara yang dapat kamu lakukan dengan mudah dalam pendaftaran imei iphone yang kamu miliki serta tidak ribet, karena itu dapat dilakukan oleh diri sendiri. Untuk cara-cara pendaftaran imei tersebut dapat kamu perhatikan dalam poin-poin dan langkah langkah yang kami tulis sebagai berikut di bawah ini;

1.Cara Daftar Imei iPhone Melalui Website

Dalam melakukan pendaftaran imei dengan melalui website ini pastikan kamu menggunakan Hp atau Komputer yang kamu miliki sudah legal atau sah digunakan di Indonesia.

Untuk cara pendaftaran imei iPhone melalui website kamu dapat memperhatikan langkah-langkah sebagai berikut di bawah ini;

  • Langkah pertama masuk pada browser yang ingin kamu gunakan untuk melakukan pendaftaran imei
  • Setelah masuk pada aplikasi browser maka kamu harus mengtik alamat website beacukai yaitu “www.beacukai.go.id/register-imei.html
  • Setelah masuk pada website tersebut maka kamu harus mengisi permohonan pendaftaran imei
  • Makan kamu akan diminta untuk mengisi Data Pribadi, dan Data Barang
  • isi kode captcha
  • Kemudian kklik kirim
  • Berikutnya tunggu QR Code dan Registrasi Id muncul

Setelah selesai maka kamu pergi ke kantor Beacukai untuk melakukan Scan Qode QR, kemudian petugas Beacukai akan melakukan pengecekan dokumen-dokumen sebagai dasar legalitas barang barang masuk dan perhitungan pungutan pajak dalam rangka ekspor.

2. Cara Daftar Imei Menggunakan APlikasi Mobile Beacukai

Selain dari website kamu dapat melakukan pendaftaran imei dengan menggunakan aplikasi Mobile Beacukai untuk cara-caranya simak penjelasan sebagai berikut di bawah ini;

  • Langkah pertama kamu harus mendownload aplikasi mobile Beacukai dalam Hp
  • Setelah Aplikasi terdownload maka buka aplikasi
  • Kemudian berikutnya klik Imei
  • Kemudian masukan data pribadi dan Data Penerbangan
  • Selanjutnya masukan daftaran barang-barang seperti Merek, tipe, dan nomor Imei.
  • Setelah semuanya selesai maka selanjutnya klik Completle
  • Kemudian tunggu QR Code dan Registrasi Id Muncul
  • Setelah selesai kamu harus datang ke Kantor beacukai untuk scan kode QR dan menyelesaikan pendaftaran imeinya.
  • Jika semuanya persyaratan sudah selesai maka selanjutnya iphone yang kamu miliki merupakan iphone yang sah digunakan dan dapat digunakan dengan semestinya.

Biaya Mendaftar Imei

Dalam melakukan pendaftaran imei untuk seluler yang dibeli dari luar negri seperti iphone yang di bahas kali ini, maka kamu perlu memperhatikan penjelasan-penjelasan sebagai berikut yang telah kami kutif dari”sonora.id”.

Kamu akan dikenakan biaya pungutan bea masuk yaitu sebesar 10 persen, PPN 11 persen, dan PPH 10 persen jika kamu berpenghasilan dikenakan pajak. Biaya tersebut sebagaimana sebagai pajak barang inpor yang masuk.

Dampak Imei iPhone Tidak Terdaftar

Dalam melakukan pembelian iphone di luar negri pembelian yang dilakukan oleh diri sendiri tidak dengan pengiriman perusahaan, maka kamu perlu memahami peraturan-peraturannya jika iphone tersebut ingin digunakan di Indonesia dengan semestinya.

Karena jika kamu melakukan pembelian iphone dari luar negeri dan tidak didaftarkan maka iphone yang kamu miliki tidak akan dapat digunakan sebagaimana mestinya, seperti seluler tidak dapat digunakan untuk menelpon, SMS maupun mengakses Internet.

Agar iphone yang kamu miliki dapat digunakan di indonesia dengan bekerja secara optimal dan digunakan sebagaimana mestinya maka kamu perlu melakukan pendaftaran imei nya. Oleh karena itu kamu penting sekali mengetahui dampak yang akan terjadi jika emai iphone yang tidak didaftarkan.

FAQ | Seputar Cara Daftar Emai iPhone

Berikut di bawah ini merupakan pertanyaan seputar Cara Daftar emai iPhone

Apakah iPhone yang tidak terdaftar imei nya masih dapat digunakan?

iPhone yang kamu miliki tidak terdaftar imei sebenarnya masih saja dapat digunakan seperti untuk menyimpan file, memutar musik, Camera dan video.

Apakah iphone yang tidak terdaftar imei masih dapat digunakan mengakses internet ?

iPhone yang kamu miliki tidak terdaftar imei maka tidak dapat digunakan untuk menlpon, SMS, dan Internet kecuali mengakses internet dengan menggunakan sistem wifi.

Apakah iPhone yang dibeli dari Luar Negri yang dikirim oleh Perusahaan harus didaftarkan emai nya ?

Jika iPhone yang kamu beli telah dikirim dari perusahaan luar negri maka iphone tersebut pasti sudah di kirim ke kantor Bea Cukai untuk dapat digunakannya sebagaimana mestinya.

Apakah turis yang data ke Indonesia ingin menggunakan Seluler miliknya harus mengaktifka imei ?

Jika turis yang datang ke Indonesia ingin menggunakan Seluler miliknya maka turis tersebut tidak perlu mengaktifkan imei di Beacukai jika turis tersebut tinggal di Indonesia tidak lebih dari 90 Hari.

Artikel Menarik Lainnya: