OPPO Reno merupakan HP pintar yang banyak sekali yang menggunakannya, selain karena bentuk HP yang keren juga menu yang terdapat di dalam HP banyak serta mudah digunakan.
Namun tak jarang juga jika HP oppo yang kamu gunakan terkena air, baik karena musibah atau karena penggunaan yang jorok yang sembarang menyimpan atau lain sebagainya.
Namun jika HP oppo yang kamu gunakan terkena air, sebelum memutuskan pergi ke counter untuk perbaikan lebih baik kamu coba Cara mengeluarkan air dari OPPO Reno di bawah ini.
Jika HP OPPO yang kamu gunakan mengalami musibah dengan masuknya air pada HP OPPO, maka kamu jangan dulu panik. Coba ikuti cara dan langkah langkah dibawah ini sebagai solusi untuk mengeluarkan air dai HP OPPO Reno.
Langkah yang pertama segera matikan HP OPPO yang terkena ari agar aliran air yang masuk pada elemen mesin di HP OPPO tidak menyatu dengan aliran listrik. Karena jika terjadi aliran listrik masih menyala akan menyebabkan koslet pada elemen HP.
Air merupakan benda yang sangat bagus sebagai penghantar listrik. Maka jika masuk pada OPPO yang kamu gunkana segera matikan dan keringkan sebisa mungkin dengan alat atau ditiup tiup.
Selanjutnya jika air sudah terasa masuk ke dalam bagian HP OPPO maka segera keluarkan Kartu memori dan juga kartu SIM dari HP, hal ini mengurangi kerja dari HP OPPO tersebut dan mengurangi resiko kerusakan yang sangat fatal.
Agar lebih mudah mengetahui bagian mana yang banyak menggenang air maka buka cashing HP OPPO yang kamu gunakan dan segera pisah kan dari bagian bagian yang menyatu serta upayakan gunakan alat lunak untuk mengeringkan atau dengan cara di anginkan dan lainnya.
Agar tidak ada aliran listrik pada perangkat OPPO langkah yang lebih baik setelah lakukan cara di atas yaitu memisahkan elemen baterai dari perangkat OPPO, namun jika sekiranya bisa, karena memang baterai tanam agak sulit untuk memisahkan dari perangkat.
Dan untuk mencegah konslet di aliran listrik yang menyebabkan rusak pada elemen tertentu sebaiknya lepaskan baterai dan pisahkan dari perangkat HP OPPO
Setelah Perangkat penting dari OPPO sudah terpisah makan selanjutnya mengeringkan semua perangkat dengan berbagai cara, namun yang tidak membahayakan pada perangkat. seperti biasa kamu coba dengan;
Jika semua sudah di anggap kering maka selanjutnya pasang kembali semua perangkat HP OPPO kamu dan biasanya dengan cara demikian akan berhasil. Namun apabila terkena air yang agak lama biasanya akan ada kerusakan di perangkat HP OPPO.
Kerusakan tersebut disebabkan oleh genangan air yang menyatukan arus listrik dari perangkat satu ke yang lainnya. maka jelas berbahaya jika lama tergenangi air di dalam HP. Namun jika baru sebentar biasa nya akan normal kembali.
Jika dengan langkah diatas tidak bisa di atasi maka langkah terakhir memperbaiki HP OPPO dengan pergi ke service HP, kemungkinan besar ada elemen di dalam HP yang rusak harus diperbaiki atau di ganti dengan elemen yang baru.
Air merupakan benda yang sangat bagus sebagai alat penghantar arus listrik, maka jika air masuk kedalam perangkat HP OPPO akan bisa menyatukan aliran listrik dari perangkat satu ke perangkat yang lainnya dan bisa menyebabkan konslet.
Maka sungguh sangat bahaya jika ini terjadi, apalagi jika HP OPPO kamu sedang dalam keadaan aktif maka akan sangat rentang kerusakan, dan akibatnya tergantung pada perangkat mana yang terkena air.
Jika yang terkena pada bagian kamera maka kamera tersebut yang akan mengalami kerusakan, jika pada speaker maka biasanya bagian suara tidak muncul, dan lain sebagainya.
Agar HP OPPO kamu awet dalam pemakaian sehari hari maka banyak cara yang bisa lakukan agar perangkat awet, dan tips dari penulis agar HP OPPO yang digunakan awet jangan gegabah dan gunakan slogan sedia payung sebelum hujan.
Demikian informasi seputar Cara mengeluarkan air dari OPPO Reno, cukup mudah bukan? Tinggal kamu coba saja cara diatas jika kejadian HP OPPO kamu terkena air.
Semoga informasi yang disampaikan bermanfaat terimakasih.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.