Cara transfer uang dari Belanda ke Indonesia ialah melalui Western Union, Moneygram, Wise, Paypall, Flip, dan lewat teller bank. Kamu dapat memilih salah satu metode yang dianggap paling mudah.
Setiap metode pengiriman transfer uang tersebut mempunyai persyaratan dan biaya admin masing-masing. Sebelum kamu mentransfer uang maka kamu harus tahu terlebih dahulu mengenai cara transfer uang ke Indonesia.
Artikel ini merangkum secara lengkap dan detail mengenai syarat dan cara transfer uang dari Belanda ke Indonesia dengan mudah. Baca sampai selesai ya.
Adapun beberapa syarat transfer uang dari Belanda ke Indonesia yang harus kamu ketahui, yaitu:
Jika semua persyaratan tersebut sudah terpenuhi maka kamu dapat melakukan cara transfer uang dari Belanda ke Indonesia dengan sangat mudah dan cepat.
Adapun beberapa cara transfer uang dari Belanda ke Indonesia yang mudah untuk dilakukan, yaitu:
Adapun cara pertama transfer uang dari Belanda ke Indonesia menggunakan Western Union. Pastikan di dekat daerahmu memang ada agen Western Union.
Jika ada maka kamu dapat transfer uang dengan Western Unione dengan langkah-langkah berikut ini:
Berikutnya, kamu dapat mentransfer melalui MoneyGram dari Belanda. Pastikan di dekat tempatmu memang ada agen MoneyGram. Kamu juga bisa mencarinya lewat Google Maps.
Berikut langkah-langkah transfer melalui MoneyGram:
Selanjutnya, kamu juga dapat transfer uang dari Belanda ke Indonesia menggunakan Wise. Syaratnya, kamu harus daftar dengan akun email, fb, google, dan yang lainnya.
Jika sudah berhasil daftar maka kamu dapat melakukan proses transaksi dengan mudah.
Berikut ini langkah-langkah transfer uang lewat Wise:
PayPal juga akan memberikan kemudahan untukmu melakukan transfer dari luar negeri ke Indonesia.
Jika sudah mempunyai akun PayPal maka kamu dapat mentransfer uang dengan langkah-langkah berikut ini.
Flip memudahkanmu mentransfer sejumlah uang dengan mudah. Berikut ini langkah-langkahnya:
Terakhir, kamu dapat melakukan transfer uang dari Belanda ke Indonesia melalui bank. Pastikan, kamu membawa kartu identitas diri saat ke bank.
Berikut ini langkah-langkah transfer uang dari Belanda lewat bank:
Batas maksimal transfer uang dari luar negeri ke Indonesia yaitu sebesar Rp.100.000.000,- per bulan.
Cara mengecek kiriman uang dari luar negeri yaitu bisa datang ke agen Western Union, atau Money Gram terdekat. Berikan nomor pengiriman maka kamu bisa melacak uang sudah sampai atau belum.
Jika, dikirim via aplikasi atau dikirim ke nomor rekening maka silahkan saja kamu cek jumlah nominal uang di rekening kamu sudah bertambah atau belum.
Cara menerima transfer uang dari Belanda ke Indonesia yaitu:
Adapun biaya admin untuk menerima transfer uang dari luar negeri yaitu berdasarkan dimana kamu mengambil uang.
Umumnya biasanya admin penerimaan uang dari luar negeri mulai dari Rp.5.000,-.
Paling lama transfer uang dari Belanda ke Indonesia yaitu sekitar waktu 3 – 7 harian. Jangka waktu lamanya uang sampai tergantung dari metode yang dipilih pengirim untuk mentransfer uang.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.