Terlalu banyak aplikasi yang tidak dipakai dapat memenuhi penyimpanan laptop. Kamu harus paham cara uninstall aplikasi laptop agar perangkat memiliki performa yang maksimal saat digunakan.
Cara uninstall aplikasi laptop yang akan dijelaskan ini dapat diterapkan pada windows 7, 8, 10, 11, maupun versi terbaru. Setiap laptop sudah dibekali fitur untuk menghapus aplikasi tanpa berpengaruh pada perangkat.
Tidak semua program aplikasi di laptop selalu digunakan, pasti ada beberapa aplikasi yang sudah lama tidak kamu gunakan. Keberadaan aplikasi-aplikasi tersebut tidak terlalu penting untuk menunjang kebutuhan pekerjaan, hiburan, maupun pendidikan.
Maka dari itu, menghapus Apk di laptop harus dilakukan agar kinerja perangkat tetap stabil. Simak beberapa manfaat kalau kamu menghapus software dari laptop:
Menghapus program yang tidak lagi digunakan sangat bermanfaat salah satunya untuk menjaga supaya perangkat tetap aman. Kamu bisa menghindari risiko pencurian data pribadi akibat virus dan malware dari aplikasi yang di download dari sumber tak dikenal.
Terlalu banyak aplikasi yang ter-install malah menambah beban pada perangkat sehingga kinerja-nya menjadi lambat. Oleh sebab itu, pengguna disarankan menghapus sejumlah aplikasi yang tidak digunakan agar performa kecepatan meningkat.
Tidak semua perangkat memiliki ruang penyimpanan yang besar, maka dari itu menghapus program adalah solusinya. Setelah hapus program APK, kamu akan memiliki ruang penyimpanan lebih banyak untuk menyimpan data penting.
Ada beberapa cara yang dapat kamu coba lakukan kalau mau menghapus aplikasi dari laptop. Cara-cara ini dapat digunakan pada laptop dengan versi windows 7, 8, 10, 11, dan versi lainnya. Terapkan cara uninstall aplikasi laptop berikut ini:
Cara uninstall aplikasi paling mudah melalui menu start atau tanda windows, berikut ini langkah-langkahnya:
Selain melalui menu start, kamu juga dapat menggunakan control panel untuk menghapus aplikasi simak panduannya:
Ada banyak cara yang bisa kamu coba untuk menghapus aplikasi, berikut ini cara uninstall aplikasi laptop lewat pengaturan:
Selain cara uninstall aplikasi di laptop windows, bagaimana cara menghapus aplikasi di laptop Mac?
Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk uninstall aplikasi laptop Mac adalah menggunakan aplikasi tambahan seperti AppCleaner, simak cara-caranya:
Selain AppCleaner, kamu juga dapat menggunakan aplikasi Launchpad untuk menghapus sejumlah aplikasi di Macbook.
Berikutnya bisa dilakukan dengan sangat mudah yakni menggunakan pengaturan perangkat:
Buat yang memiliki Finder di Macbook, Finder juga dapat digunakan untuk menghapus aplikasi berikut panduan penghapusannya.
Biasanya hal tersebut biasa terjadi kalau program masih berjalan atau program sedang corrupt alias rusak. Kamu bisa mencoba cara lain yakni tutup semua aplikasi kemudian restart atau shutdown laptop. Setelah dinyalakan ulang, coba hapus lagi aplikasi tersebut.
Bisa, kamu hanya perlu ketik windows+run kemudian ketik regedit, setelah masuk ke menu register editor cari aplikasi yang ingin dihapus. Kemudian tekan tombol delete untuk menghapus program tersebut.
Bisa, salah satu aplikasi yang bisa digunakan untuk uninstall program di windows adalah CCleaner.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.