Resensi Novel Ngenest: Sinopsis, Intrinsik & Pesan Moral

Ini adalah resensi novel ngenest lengkap yang akan membahas isi novel ini secara lengkap mulai dari sinopsis, intrinsik, ekstrinsik hingga pesan moralnya.

Novel Ngenest ini merupakan sebuah karya dari Ernest Prakasa yang menceritakan mengenai tentang kisah hidupnya yang mengalami diskriminasi karena menjadi kaum minoritas.

1 Promo 3

Penasaran dengan isi bukunya? Kamu bisa baca dulu resensi novel Ngenest di artikel ini ya. Di sini akan di bahas beberapa unsur penting yang terdapat dalam novel.

Mulai dari identitas, sinopsis, intrinsik, kelebihan kekurangan hingga pesan moral yang terdapat dalam novel. Yuk, di simak ya!

Identitas Novel

Judul NovelNgenest (Ngetawain Hidup Ala Ernest)
PenulisErnest Prakasa
Jumlah halaman170 halaman
Ukuran buku13×19 cm
PenerbitPT. Rak Buku
KategoriFiksi
Tahun Terbit2014
Harga novelRp. 30.000

Buku Ngenest (Ngetawain Hidup Ala Ernest) ini merupakan sebuah karya dari komedia dan penulsi serta sutradara terkenal yaitu Ernest Prakasa.

Novel ini pertama kali diterbitkan pada tahun 2014 oleh PT. Rak buku dengan jumlah halaman 170 halaman.

Sinopsis Novel Ngenest

Novel Ngenest ini menceritakan kehidupan Ernest yang terlahir dari keluarga Cina, yang membuat dia sering di diskriminasi dan dikucilkan teman-temannya dalam kehidupan sehari-hari.

1 Promo 3

Lalu bermula ketika Ernest remaja masuk sekolah dasar. Karena fisikna yang terlihat berbeda dari teman-temannya dengan mata sipit dan kulit putih, Ernest sering dirundung teman-temannya.

Hari-hari Ernest di rundung oleh diskriminasi yang di dapat sampai masa sekolahnya hadibs dan dia lulus dari SMA. Kemudian dia berpikir untuk kuliah di UNPAD yang mungkin akan mengubah hidupnya.

Untuk menghilangkan diskrimainasi tersbeut. Di Bandung Ernest mencoba berbaur dengan teman-teman pribuminya meski di tentang oleh sahabat dekatnya yaitu Patrick.

Dengan berbagai usaha yang telah dilakukannya ternyata semua sia-sia, sehingga Ernest berpikiran dengan cara terbaiknya adalah mencari seorang gadis pribumi dan menikahinya.

1 Promo 3

Bahasa yang mengalir dan terdapat jokes-jokes yang lucu dan sangat sarat akan makna. Novel sangat menghibur tapi juga mengena ke hati pembacanya.

Untuk lebih lengkapnya agar kamu bisa menikmati keseruannya kamu bisa baca buku ini secara langsung ya!

Unsur Intrinsik Novel

Dalam resensi novel Ngenest ini terdapat unsur intrinsik yang mungkin belum kamu ketahui. Dan berikut merupakan unsur intrinsiknya diantaranya adalah:

1. Tema

Tema yang diangkat dalam novel ini yaitu sesuai judulnya mengisahkan kehidupan Ernest yang mendapatkan diskriminasi dari pribumi dengan gaya jokes lucunya.

1 Promo 3

2. Tokoh dan Penokohan

Berikut merupakan beberapa tokoh yang terdapat dalam novel Ngenest yaitu:

  • Ernest Prakasa, yaitu tokoh utama yang terdapat dalam novel ini yaitu penulisnya sendiri karena ini merupakan kisah hidupnya yang memiliki sifat lucu, sederhana dan baik
  • Patrick, sahabat baik Ernest yang selalu memberikan saran di kehidupan Ernest
  • Meira, seorang pribumi yang Ernest nikahi dan saling jatuh cinta.
  • Dan masih banyak lagi tokoh lainnya seperti nyokap dan bokap Ernest dan yang lainnya.

3. Alur

Alur yang digunakan dalam novel Ngenest ini yaitu menggunakan alur campuran terdapat alur maju dan alur mundur di dalam novel tersebut.

4. Latar Waktu

Latar waktu yang digunakan dalam novel ini yaitu pagi, siang dan malam dan juga masih banyak waktu lainnya.

5. Latar Tempat

Latar tempat yang digunakan dalam novel Ngenest ini yaitu di rumah Ernest, Bandung, Sekolah, Kampus dan masih banyak tempat lainnya sebagai latar tempat

1 Promo 3

6. Sudut Pandang

Sudut pandang yang digunakan dalam novel Ngenest ini yaitu menggunakan sudut pandang dari penulisnya sendiri yaitu Ernest Prakasa.

7. Gaya Bahasa

Gaya bahasa yang digunakan dalam novel Ngenest ini cukup ringan dan mudah dipahami. Dengan gaya humor dan komedi menjadikan buku ini cukup membuat pembaca ketawa.

Ada beberapa kata yang jarang kita temukan sebetulnya dalam kehidupan sehari-hari. tapi kamu tak perlu khawatir karena terdapat catatan kaki di bukunya.

8. Amanat

Amanat yang terkandung dalam novel ini yaitu adalah: buku ini mengajarkan kita tentang mensyukuri keadaan kita dan berusaha peduli dengan orang lain.

1 Promo 3

Walaupun kita berbeda ras, etnis kebudayaan, dan agama kita harus bisa memahami itu.

Unsur Ekstrinsik Novel

Berikut merupakan beberapa unsur ekstrinsik yang terdapat dalam novel yaitu:

1. Nilai Sosial

Kita sebagai mahluk sosial seharusnya tidak membeda-bedakan seseorang hanya karena ras, agam atau keturunan. Selama orang tersebut baik kita juga harus memperlakukannya dengan baik pula.

2. Nilai Moral

Sikap Ernest yang ingin dianggap oleh kaum mayoritas banyak menemukan kegagalan karena pada saat itu kaum mayoritas sangat berhati-hati dalam bergaul.

1 Promo 3

Tapi niat baik Ernest akhirnya bisa mendapatkan sambutan yang baik juga pada akhirnya.

Kelebihan Novel

Berikut beberapa kelebihan yang terdapat dalam novel Ngenest yaitu diantaranya adalah:

  • Mengangkat budaya, ras, etnis hingga isu politik dengan genre komedi dan sudut pandangnya
  • Dapat menambah pengetahuan jadi mengetahui kultur tentang masyarakat Cina
  • Bukan hanya diskriminasi tapi juga mengangkat tentang perkembangan teknologi, dunai pendidikan, dan lain sebagainya
  • Juga tentang kampanye pro ASI turut di selipkan juga dan ini merupakan kepedulian dari Ernest

Kekurangan Novel

Selain kelebihan ditemukan pulan kekurangan diantaranya yaitu:

1 Promo 3
  • Penulis sukses bikin geli banget beberapa kali ngebahas tokai itu kotoran manusia dan itu seharusnya tidak usah disertakan dalam obrolan sehari-hari
  • Ada kata-kata pelesetan entah tyfo atau apa karena tidak nyambung

Pesan Moral Novel Ngenest

Terakhir dari resensi novel Ngenest ini yaitu pesan moral yang terdapat dalam novel itu sendiri yaitu:

Buku ini mengajarkan kita tentang mensyukuri keadaan kita dan berusaha peduli dengan orang lain. walaupun kita berbeda ras, etnis kebudayaan, dan agama kita harus bisa memahami itu.

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu