Banyak yang tak paham cara melihat postingan IG yang diarsipkan. Padahal, cara melihat postingan Instagram yang sudah diarsipkan itu cukup mudah. Dengan beberapa langkah sederhana saja, melihat postingan Instgram yang telah diarsipkan itu bisa dilakukan secara mudah.
Sejumlah pengguna IG memang kerap mengarsipkan postingan. Sayangnya, tka semua paham bagaimana cara melihat kembali postingan IG yang sudah diarsipkan tersebut. Berikut ini adalah cara melihat postingan IG yang diarsipkan dengan mudah dan tak ribet sama sekali.
Cara untuk melihat postingan IG yang diarsipkan itu tidaklah sulit. Dengan memahami beberapa langkah sederhana saja, sebuah postingan IG yang telah diarsipkan itu bisa tetap dilihat. Maka dari itu, pahami selalu cara terbaiknya. Berikut ini tata cara lihat postingan IG yang diarsipkan.
Langkah awal untuk melihat postingan IG yang diarsipkan adalah membuka aplikasinya dulu. Bukalah aplikasi Instagram dengan Hp yang sudah terhubung dengan internet.
Kalau sudah membuka aplikasi Instagram di Hp, langsung buka profil akun yang letaknya di pojok kanan bawah. Nantinya kita akan dibawa ke halaman profil pribadi.
Setelah berada di halaman akun profil pribadi, carilah menu tiga garis lurus di pojok kanan atas. Nantinya akan terbuka menu yang bisa dipilih. Langsung pilih saja menu archive.
Setelah menu archive itu dibuka akan terlihat postingan apa saja yang diarsipkan. Nantinya kita bisa melihat semua postingan yang telah diarsipkan pada aplikasi Instagram tersebut.
Ada sejumlah alasan mengenai kenapa para pengguna Instagram itu mengarsipkan postingan. Mulai dari alasan pribadi sampai pengaruh dari eksternal. Berikut ini beberapa alasan pengguna Instagram melakukan pengarsipan postingan.
Salah satu alasan kenapa pengguna Instagram mengarsipkan postingan miliknya adalah ingin sembunyikan foto kenangan. Kadang foto kenangan bersama mantan tak ingin dihapus. Untuk mengatasinya, maka dipilih untuk mengarsipkan postingan foto tersebut.
Alasan lainnya adalah menyembunyikan foto memalukan. Kadang ada foto memalukan yang penuh kenangan namun sayang kalau dihapus. Karenanya, opsi untuk menyembunyikan via fitur arsip di Instagram bisa menjadi pilihan terbaik.
Pada aplikasi Instagram itu tidak ada fitur boomark. Sehingga, fitur arsip itu bisa dimanfaatkan sebagai bookmark. Jadi, ketika menemukan sebuah foto yang bagus di Instagram, pengarsipan bisa dilakukan sebagai pengganti bookmark.
Salah satu alasan lainnya adalah pengguna ingin menyimpan foto favorit. Banyak postingan berupa foto atau video yang menarik di Instagram. Salah satu cara untuk menyimpannya adalah dengan menggunakan fitur pengarsipan. Fitur tersebut dapat diandalkan secara langsung.
Melakukan pengarsipan postingan di Instagram itu bisa dilakukan dengan cukup mudah. Hanya perlu beberapa langkah saja untuk melakukannya. Berikut ini tahapan atau tata cara dalam mengarsipkan postingan di Instagram.
Langkah pertama adalah membuka aplikasi Instagram yang ada pada Hp. Langsung buka saja aplikasi tersebut dengan koneksi internet yang stabil.
Saat sudah membuka aplikasi Instagram, maka kita tinggal memilih postingan foto atau video yang akan diarsipkan. Bisa pilih foto dari akun IG pribadi atau akun lain.
Setelah memantapkan pilihan, tahap berikutnya adalah mengetuk tiga titik di pojok postingan. Nantinya akan beberapa opsi atau menu yang bisa dipilih.
Langkah berikutnya adalah memilih opsi menu archive di opsi postingan yang telah dipilih. Ketika klik opsi archive, maka secara otomatis postingan tersebut akan terarsipkan.
Selain mengatur supaya foto masuk ke arsip, para pengguna Instagram juga bisa mengembalikan foto yang sudah diarsipkan. Caranya pun cukup mudah. Berikut ini tata cara mengembalikan foto yang sudah di arsipkan di Instragram.
Langkah awal untuk memulai semuanya adalah membukan aplikasi Instagram. Bukalah aplikasi Instagram pada Hp masing – masing. Pastikan sudah ada koneksi internet di dalamnya.
Setelah itu, bukalah profil Instagram pribadi. Klik tanda bulat di pojok kanan bawah pada aplikasi Instagram masing – masing. Pastikan benar – benar berada di halaman profil tersebut.
Pilih atau klik menu garis 3 di profil Instagram. Kemudian pilihlah menu archive yang ada pada deretan opsi di garis 3 tersebut.
Kemudian pilih postingan yang diarsipkan untuk dikembalikan ke halaman profil akun. Pastikan pilihannya tepat dan jangan sampai keliru.
Jika sudah,klik ikon 3 garis pada postingan dan pilih menu “tampilan pada profil atau show on profil. Setelah diklik, postingan yang diarsipkan bisa muncul kembali.
Asal tidak dihapus secara permanen, postingan yang diarsipkan tidak akan hilang.
Buat beberapa orang pengarsipkan postingan di IG adalah sesuatu yang penting.
Bisa. Puluhan hingga ratusan postingan dapat diarsipkan di media sosial Instagram.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.