
Cara bayar cicilan pegadaian lewat m-banking bisa dilakukan baik melalui m banking BCA, BNI, BRI, dan Mandiri. Hal ini sangat memudahkan nasabah untuk melakukan cicilan dimana saja dan kapan saja.
Dalam artikel ini akan di jelaskan berbagai cara membayar pegadaian melalui m Banking. Berikut syarat, cara cek tagihan, kode pembayaran, biaya admin hingga kelebihan yang bisa kamu dapatkan menggunakan metode bayar ini.
Yuk, simak artikel ini sampai selesai agar kamu tidak ketinggalan informasi penting mengenai hal ini.
Sebelum beranjak ke cara bayar cicilan pegadaian lewat m-Banking alangkah baiknya kamu pahami terlebih dahulu apa saja syarat bayar yang kamu perlu penuhi agar transaksi dengan metode ini dapat berjalan lancar.
Berikut telah saya rangkum beberapa syarat yang perlu kamu penuhi:
Selain mengetahui syarat cara bayar cicilan pegadaian lewat m-Banking, kamu juga perlu mengetahui bagaimana cara cek tagihan pegadaian di aplikasi pegadaian digital.
Berikut telah saya rangkum beberapa langkah yang bisa kamu ikuti untuk cara cek tagihan pegadaian, diantaranya yaitu:
Setelah mengetahui syarat dan ketentuan cara bayar pegadaian lewat m-banking salah satunya kamu perlu mengetahui kode pembayaran pegadaian. Berikut beberapa jenis kode pembayaran pegadaian.
Pertama kode perpanjangan yaitu 22555 dan kode bayar tebus yaitu 22111 sedangkan untuk kode bayar cicilan adalah 22333.
Kamu ingin membayar yang mana? Maka gunakan salah satu kode bayar di atas tadi di tambah nomor kontrak yang kamu miliki.
Dan setelah memahami syarat dan kode pembayaran kita akan beranjak ke fokus utama pembahasan artikel ini yaitu cara bayar cicilan pegadaian lewat m Banking baik melalui m Banking BCA, BNI, BRI, Mandiri, dan BSI.
Berikut cara bayar cicilan pegadaian lewat m-Banking BNI. diantaranya yaitu:
Untuk biaya admin yang kamu perlukan saat melakukan pembayaran cicilan pegadaian lewat m-Banking yaitu sekitar Rp.2.500,- hingga Rp.6.500,-.
Ini di sesuaikan dengan kebijakan bank masing-masing dalam biaya penanganan atau biaya transfer.
Terakhir akan saya jelaskan beberapa kelebihan yang kamu dapatkan jika menggunakan cara bayar cicilan pegadaian lewat m-Banking, diantaranya adalah:
Demikian penjelasan saya mengenai cara bayar cicilan pegadaian lewat m-Banking berikut syarat bayar, kode pembayaran, biaya admin hingga kelebihan. Semoga artikel ini bermanfaat!
Suka membaca novel dan dunia literasi. Menuangkan ke dalam tulisan agar banyak orang yang tahu apa yang aku baca hari ini.