Promo Shopee

Contoh Kalimat Instransitif Menggunakan Kata Nyeri

Gambar dibuat dengan Canva Pro

Materi pembelajaran bahasa Indonesia kelas IV kamu akan mempelajari mengenai kalimat aktif dimana kalimat aktif ini terbagi menjadi tiga yaitu kalimat transitif dan kalimat intransitif dan kalimat semitransitif.

Dan bagi kamu yang sedang mencari contoh kalimat intransitif menggunakan kata nyeri kamu bisa simak artikel ini sampai selesai karena tim Mustakim Media akan menjelaskan secara lengkap mengenai kalimat termasuk ciri dan contoh lengkap serta perbedaannya.

Promo hijab murah

Jenis Kalimat Aktif

Nah, sebelum membahas mengenai contoh kalimat intransitif menggunakan kata nyeri kita pahami terlebih dahulu apa saja jenis kalimat aktif dan berikut penjelasan lengkapnya. Diantaranya adalah:

1. Kalimat Aktif Transitif

Nah, untuk jenis yang pertama ada kalimat transitif yaitu kalimat yang memiliki subjek, predikat dan objek. Perbedaan dengan kalimat aktif transitif dan intransitif terletak pada prefiks atau imbuhan kata.

Selain itu, kalimat transitif memakai imbuhan me- dibagian predikat sedangkan kalimat aktif intransitif tidak membutuhkan objek dan bagian predikat memakai imbuhan ber-.

2. Kalimat Aktif Intransitif

Dan kalimat intransitif ini seperti yang telah dijelaskan tadi tidak membutuhkan objek dalam kalimatnya. Dan bisa tidak memakai imbuhan seperti me- atau ber. Contoh kata kerja bisa kembali, kerja, bangkit, nyeri, bangkit dan lain-lain.

3. Kalimat Aktif Ekatransitif

Ada tiga unsur penting jenis kalimat aktif ini yaitu subjek, predikat, objek, dan tidak memiliki pelengkap. Meski demikian frasa nominal yang dipakai menjadi subjek di kalimat pasif.

4. Kalimat Aktif Dwitransitif

Kalimat ini memakai pola tambahan selain pola subjek, predikat dan objek. Kalimat aktif dwitransitif dihubungkan dengan makna peruntung atau benetaktif kalimat ini memiliki objek dan pelengkap.

Objek dalam kalimat bisa dijadikan subjek dikalimat pasif, sebaliknya, pelengkap di kalimat ini ditambahkan setelah objek.

5. Kalimat Aktif Semitransitif

Yaitu adalah kalimat yang memakai objek untuk menjelaskan makna kalimat. Jika tidak ada objek kalimat kurang dipahami. Kalimat aktif semitransitif memakai objek yang bisa ditambahkan atau dihilangkan.

Contoh Kalimat Intransitif Menggunakan Kata Nyeri

Nah, setelah mengetahui beberapa jenis kalimat aktif selanjutnya mari kita bahas beberapa contoh kalimat intrinsif menggunakan kata nyeri.

  • Anak Kecil itu menangis menahan nyeri
  • Saya merasakan nyeri di ulu hati
  • Rasa nikmat itu berganti nyeri
  • Tubuhnya terasa perih dan nyeri
  • Kemudian diikuti nyeri dan kaku
  • Merasa nyeri di dalam dada
  • Rasa nyeri membuatku lupa
  • Terasa nyeri dimana-mana
  • Rasa nyeri mulai menjalar
  • Terasa nyeri bukan main

Contoh Kalimat Aktif Transitif dan jenis kalimat aktif lainnya

Berikut beberapa contoh dari jenis kalimat aktif transitif dan lainnya ini penjelasan lengkapnya:

1. Contoh Kalimat Aktif Transitif

  • Mereka minum teh hangat
  • Kami makan sate
  • Banu membeli sepeda di toko
  • Saya mengirimkan surat lamaran di kantor
  • Yusuf membeli baju di toko
  • Ayah membelikan adik mainan baru
  • Ibu memasak di dapur
  • Kucing makan di dalam kandang
  • Yudi menendang bola ke gawang
  • Amanda bermain sepeda di jalan
  • Iwan bermain kelereng di halaman

2. Contoh kalimat Aktif Ekatransitif

  • Pemerintah akan memasok semua kebutuhan dana akhir tahun
  • Presiden merestui pemilihan umum
  • Pemerintah memberikan bantuan langsung non tunai
  • Pemerintah memberikan
  • Kepala desa melakukan kegiatan pungli

3. Contoh Kalimat Dwitransitif

  • Aku menemukan sebuah buku untuk hadiah ulang tahun
  • Kamu harus membuatkan Pak Bagus acara perpisahan
  • Kamu harus memberikan buku ini ke Rina di rumahnya
  • Iwan menemukan sebuah pensil di kolong meja belajar Tina
  • Karina harus berangkat sekolah esok lusa

4. Contoh Kalimat Semitransitif

  • Adik berbelanja untuk hobi
  • Adik sedang menyapu
  • Kaka sedang berbelanja
  • Ibu sedang memasak
  • Ayah sedang bekerja

Ciri-Ciri Kalimat Aktif

Nah, salah satu ciri kalimat aktif menekankan subjek sebagai pelaku, predikat diawali imbuhan me- bisa bermakna produktif yang memiliki 6 variasi. Prefiks me- ini antara lain me-, mem-, men- meny-, meng-, dan menge-. Berikut penjelasan lengkapnya:

  • Awalan Me-

Manfaat awalan me- ini membentuk kata kerja aktif transitif yang bermakna sebagai hasil dan proses pengimbuhan. Contoh awalan me yaitu menjadikan, menganggap, memakai, memberlakukan dan memperingati.

  • Awalan Ber-

Kalimat aktif yang memiliki awalan ber- secara umum dipakai untuk huruf yang dimulai dengan konsonan. Ada jenis imbuhan ber seperti bel, ber-, be- yang ditambahkan untuk kata benda umum.

Bisa juga bermakna memakai atau mengenakan untuk imbuhan ber- pada benda. Awalan ber- bisa dipakai untuk hasil perbuatan dan kejadian yang bermakna berisi atau mengandung. Imbuhan kata ber- bisa digunakan untuk berbagai kalimat dan kata ganti yang bermakna.

Ciri-Ciri Kalimat Intransitif

Nah, selain mengetahui contoh kalimat intransitif menggunakan kata nyeri kamu juga perlu mengetahui ciri-ciri kalimat intransitif dan berikut penjelasan lengkapnya.

  • Ciri yang pertama dari kalimat intransitif ini adalah tidak memerlukan obyek
  • Selanjutnya ciri dari kalimat intransitif adalah predikatnya berupa verbal
  • Kemudian tidak bisa diubah ke kalimat pasif
  • Selain itu kalimatnya adalah S-P (subjek Predikat)
  • Berdasarkan imbuhan atau afiksnya predikat berimbuhan ber-, meng-, ter-, se-. Ke-an, ber-an
  • Berdasarkan strukturnya, pola kalimat aktif intransitif berpola subjek-predikat (S-P) atau subjek-Predikat-Pelengkap-Keterangan (S-P-K)

Contoh Kalimat Intransitif Menggunakan Kata Lain

Selain menggunakan kata nyeri berikut beberapa kalimat intransitif menggunakan kata lain misalnya kata berjalan atau dan kata lainnya simak terus beberapa contohnya di bawah ini.

  • Adik berjalan-jalan
  • Anak itu berjalan
  • Mereka berjalan sendirian
  • Anjing itu berjalan tertatih-tatih
  • Kami berjalan pulang
  • Ayah dan ibu berjalan bersama
  • Nining berjalan cepat
  • Dio berjalan lesu
  • Anak itu berjalan lincah
  • Mereka tertawa
  • Kami bersenang-senang
  • Anak itu berkelahi
  • Tejo berlari
  • Leo bekerja
  • Tika belajar
  • Kamel bersekolah
  • Anton bergembira
  • Andiri menangis
  • Para siswa bermain sepak bola
  • Kamu terlihat pucat hari ini
  • Para pelkau kejahatan sudah tertangkap
  • Mereka bekerja dilapangan
  • Adi bermain mobil-mobilan

Karakteristik Utama dari Kalimat Transitif dan Intransitif

Nah, selain membahas mengenai contoh kalimat intransitif menggunakan kata nyeri kita juga perlu memahami karakteristi utama dari kalimat transitif dan intransitif tersebut agar lebih memahaminya.

Apabila dilihat dari karakteristik utama dari kalimat tarnsitif dan intransitif, kalimat intransitif ini ditandai dengan adanya objek dalam kalimat aktifnya.

Sedangkan untuk kalimat intransitif sendiri tidak membutuhkan suatu ojek untuk mengungkapkan suatu ide dan perasaan dalam kalimat aktif tersebut. Dan tentunya hal ini sangat membantu kamu membedakan kalimat aktif transitif dan ekstransitif.

Dan kalimat transitif sendiri merupakan kalimat yang berpredikat verba transitif yakni memiliki verba yang berobjek sehingga memerlukan objek di dalam kalimatnya.

Akhir Kata

Demikian penjelasan mengenai contoh kalimat intransitif menggunakan kata nyeri dan penjelasan lainnya mulai dari ciri-ciri hingga karakteristik dari kalimat aktif transitif dan intransitif selain itu dibahas juga contoh kalimat lain menggunakan kata selain nyeri di kalimat intransitif.

semoga apa yang kami jelaskan dapat dipahami dan bermanfaat bagi pembaca semuanya.

Artikel Menarik Lainnya: