Karya ilmiah merupakan salah satu karya tulis yang cukup akrab terdengar di kalangan dosen, peneliti atau mahasiswa.
Bahkan diselenggarakan banyak lomba karya ilmiah yang bertujuan untuk mendorong pengembangan daya pengetahuan para pelajar di di Indonesia.
Meski terlihat akrab mungkin dari kalian ada yang belum tahu jenis-jenis Karya Ilmiah.
Jangan khawatir kamu akan mengetahui secara lengkap mengenai hal tersebut di artikel ini. Yuk di simak!
Sebelum beranjak ke pokok pembahasan alangkah baiknya kita pahami dulu apa itu karya ilmiah.
Karya ilmiah dapat didefinisikan sebagai sebuah tulisan atau laporan tertulis yang menjelaskan mengenai hasil penelitian atau kajian dari suatu masalah.
Hasil penelitian untuk karya ilmiah ini biasanya dibuat dilakukan oleh seseorang atau kelompok orang dengan mematuhi kaidah dan etika keilmuan yang berlaku.
Oleh karena itu, dalam menulis karya ilmiah, penulis harus mematuhi struktur karya ilmiah yang berlaku.
Namun, tahukah kalian ternyata ada banyak jenis dari karya ilmiah. Dan berikut penjelasannya di bawah ini.
Ada pun berikut ini merupakan jenis-jenis dari karya ilmiah, diantaranya adalah:
Artikel ilmiah merupakan kategori karya tulis yang sifatnya ilmiah sesuai dengan namanya.
Karya tulis ini bersifat subjektif sesuai dengan pola pikir atau pendapat dari penulis yang bersangkutan. Isinya memaparkan fakta dan data dari suatu peritiwa maupun penelitian.
Dan tentunya memiliki struktur dan aturan penulisan yang mengikuti aturan dari penulisan karya tulis dengan sifat ilmiah.
Jenis kedua adalah makalah, jenis ini tentunya sangat tidak asing bagi kalian para pelajar dan mahasiswa.
Makalah merupakan sebuah karya tulis yang isinya mengulas mengenai data di lapangan yang sifatnya empiris dan objektif serta memiliki hasil analisa logis dari penulisnya.
Tesis merupakan salah satu karya ilmiah yang wajib disusun oleh mahasiswa di program Magister atau S2.
Sifatnya wajib karena akan menjadi penentu apakah mahasiswa tersebut akan lulus kuliah atau tidak.
Tesis itu sendiri karya ilmiah yang dalamnya menguak suatu pengetahuan baru secara empiris sekaligus teoritis.
Nah, jika tesis sebagai syarat kelulusan mahasiswa S2 maka skripsi merupakan syarat kelulusan dari mahasiswa S1.
Skripsi itu sendiri di definisikan sebagai karya ilmiah yang memiliki lingkup lebih kecil. Namun, membahas secara tajam dan mendalam.
Skripsi juga disusun menggunakan opini dari penulis setelah menyimpulkan hasil pendapat dan hasil data dari peneliti sebelumnya.
Dan metodologi penelitiannya menggunakan metode kualitatif dan kuantitif.
Disertasi itu sendiri merupakan karya tulis yang disusun dari temuan original dari penulis melalui kegiatan penelitian. disertasi merupakan salah satu syarat agar memiliki gelar Doktor.
Bisa diartikan sebagai karya ilmiah yang memaparkan temuan penulis dari suatu pendapat yang kemudian dibuktikan secara ilmiah.
Selain makalah dosen sering memberi tugas paper. Paper merupakan salah satu jenis karya ilmiah namun penyusunan data dan fakta di dalamnya tidak terikat oleh bab dan sub bab.
Kertas kerja termasuk karya ilmiah yang mirip dengan makalah yang memuat atau memaparkan suatu masalah melalui analisis yang lebih mendalam dan sering di kenal work paper.
Ada pun berikut ini merupakan struktur karya ilmiah yang banyak di gunakan oleh intansi, diantaranya yaitu:
Halaman judul di buat berdasarkan topik yang di pilih untuk di bahas dalam karya ilmiah. Buatlah judul yang dapat mewakili dari semua isi karya ilmiah.
Struktur karya ilmiah selanjutnya adalah abstrak. Abstrak itu sendiri merupakan ringkasan dari keseluruhan isi atau materi yang terkandung dalam karya ilmiah.
Berikutnya struktur karya ilmiah adanya pendahuluan dan merupakan materi wajib dalam karya ilmiah.
Pendahuluan di dalamnya memiliki 4 sub bab yaitu: latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian.
Materi wajib kedua yaitu adanya kerangka teori di dalam kerangka teori biasanya terdapat 2 sub bab yaitu: landasan teori dan hipotesis penelitian.
Selanjutnya yaitu metode penelitian. Metode penelitian merupakan langkah-langkah yang digunakan oleh penulis atau peneliti untuk mendapatkan hasil penelitian yang tepat dan valid.
Metode penelitian ada dua yaitu kualitatif dan kuantitatif.
Bagian ini merupakan bagian paling panjang dalam penelitian karena membahas secara rinci mengenai rumusan masalah, kerangka hingga metode penelitian.
Dalam bab ini terdapat kesimpulan dan juga saran. dan di akhiri dengan daftar pustaka dan lampiran
Daftar pustaka merupakan sumber dari mana teori-teori di dapatkan dan lampiran merupakan data hasil dari proses analisis penelitian.
Pengaruh Tidur Siang Untuk Kesehatan Tubuh
BAB I
PENDAHULUAN
Kesehatan merupakan sesuatu yang harus di jaga. Setiap orang tidak akan bisa melakukan aktifitas apa pun apa bila tubuhnya tidak sehat.
Banyak cara yang bisa dilakukan dalam menjaga kesehatan tubuh,
Salah satunya dengan menjaga asupan gizi seimbang, olah raga dan juga sangat penting adalah tambahan tidur siang hari yang memiliki banyak manfaat.
Untuk mengetahui bagaimana cara menjaga kesehatan tubuh serta memahami manfaat dari tidur siang.
BAB II
PEMBAHASAN
Menjaga kesehatan tubuh merupakan suatu yang wajib untuk di lakukan. Cara-cara yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan diantaranya sebagai berikut:
Tidur siang ternyata memiliki banyak manfaat. Dan tidur siang biasanya di lakukan oleh anak usia dini. Akan tetapi aktifitas tersebut juga banyak dilakukan oleh orang dewasa.
Ternyata banyak manfaat untuk kesehatan tubuh dari tidur siang, diantaranya yaitu:
BAB III
PENUTUP
Cara menjaga tubuh agar sehat sangatlah mudah yaitu dengan cara menjaga asupan mineral, makanan B2SA, olahraga teratur, tidur yang cukup serta menjauhi hidup tidak sehat.
Manfaat dari tidur siang juga banyak diantaranya bisa menurunkan tekanan darah, menghilangkan stres, dan bisa menurunkan rasa gelisah dan juga sedih.
Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.