Cara Berlangganan WeTV VIP dan Pilihan Paketnya

Gambar dibuat dengan Canva

Seperti yang telah kita ketahui bahwa WeTV ini merupakan salah satu platform streaming online pilihan penggemar drama di Indonesia. Dan pada kesempatan kali ini kami tim Mustakim Media akan menjelaskan bagaimana cara berlangganan WeTV VIP.

1 Promo 3

Mulai dari harga langganan WeTV VIP, cara berlangganan, cara bayar dan keuntungannya. Simak sampai akhir ya untuk informasi lengkap dari kami.

Harga Layanan WeTV VIP

Sebelum beranjak ke pembahasan mengenai cara berlangganan WeTV VIP kamu juga perlu mengetahui terlebih dahulu harga layanan WeTV VIP. Dan ini buat kamu yang ingin berlangganan member VIP di WeTV tentunya ingin tahu berapa harganya.

Nah, kamu bisa simak daftar harga langganan VIP WeTV terbaru berikut, diantaranya adalah:

  • Rp.25.000,- untuk langganan selama 1 bulan
  • Rp.69.000,- untuk langganan 3 bulan
  • Rp.249.000,- untuk 1 Tahun

Cara Berlangganan WeTV VIP

Nah, setelah kamu mengetahui berapa harga langganan WeTV VIP selanjutnya mari kita bahas bagaimana cara berlangganan WeTV VIP. WeTV merupakan platform streaming berbagai tayangan yang bisa kamu akses secara gratis.

Namun, untuk mendapatkan tayangan lebih lengkap harus berlangganan member VIP di WeTV berikut cara berlangganan WeTV VIP, diantaranya adalah:

1 Promo 3
  • Langkah pertama kamu bisa download aplikasi WeTV lewat Google Play Store atau pun App Store
  • Selanjutnya kamu buka aplikasi seperti biasa
  • Kemudian kamu bisa klik “login” atau “Sign up” bagi pengguna baru kamu bisa menggunakan akun Facebook, Line, Email atau pun nomor telepok
  • Setelah masuk ke halaman utama, kamu bisa klik tab “Me” yang berada di pojok kanan bawah
  • Selanjutnya kamu pilih menu “Join VIP” hingga masuk ke halaman “WeTV VIP”
  • Kemudian setelah itu, kamu pilih jenis member atau subscription member atau subcription yang kamu inginkan
  • Ada tiga jenis member atau pilihan yang bisa kamu pilih yaitu bulanan, 3 bulan dan 1 tahun yang masing-masing berbeda harganya
  • Jika sudah memilih, tekan tombol “Beli Sekarang” atau “Purchase Now”
  • Kemudian di halaman selanjunya akan muncul pilihan metode pembayaran
  • Yaitu via GoPay, ShopeePay, dana, Google Play Kredit, Kartu Kredit/debit, kode Reedom atau juga pulsa
  • Selanjutnya kamu klik “Subcribe”
  • Kemudian masukkan password akun untuk autentikasi pembayaran lalu ikuti petunjuk menyelesaikan pembayaran
  • Dan tunggu hingga akun kamu sudah berubah menjadi WeTV VIP

Demikian beberapa langkah cara berlangganan WeTV VIP bagaimana cukup mudah bukan selanjutnya mari kita bahas bagaimana cara bayar langganan WeTV VIP lewat Telkomsel akan dijelaskan selengkapnya di bawah ini.

Cara Bayar Langganan WeTV VIP

Nah, untuk salah satu cara berlangganan WeTV VIP di Telkomsel yang bisa kamu lakukan adalah melalui aplikasi My Telkomsel atau membayarnya menggunakan pulsa. Nah, untuk penjelasan beberapa langkah caranya akan dijelaskan di bawah ini.

1. Cara Bayar Langganan WeTV VIP di My Telkomsel

Nah, untuk cara yang pertama kamu bisa melakukan cara bayar langganan WeTV VIP di My Telkomsel berikut beberapa cara mudahnya:

  • Langkah pertama kamu bisa buka aplikasi My Telkomsel terlebih dahulu melalui HP kamu
  • Selanjutnya kamu bisa pilih menu “belanja”
  • Kemudian setelah itu kamu bisa pilihlah “Hiburan” hingga muncul opsi berikutnya
  • Selanjutnya kamu bisa pilih Section “WeTV” yang akan menampilkan daftar WeTV yang bisa kamu pilih
  • Kemudian kamu bisa pilih paket WeTV yang akmu inginkan
  • Dan kemudian kamu bisa klik “Beli: atau berlangganan” lalu selesaikan pembayran seperti biasanya
  • Dan tunggu hingga mendapat notifikasi bahwa paket telah aktif

Berikut beberapa langkah cara bayar langganan WeTV VIP melalui aplikasi My Telkomsel lantas bagaimana cara bayar langganan WeTV lewat pulsa Telkomsel berikut penjelasan lengkapnya:

1 Promo 3

2. Cara Bayar Langganan WeTV VIP lewat Pulsa Telkomsel

Untuk berlangganan WeTV kamu juga bisa melakukan pembayaran melalui pulsa Telkomsel. Dan berikut cara bayar WeTV dengan pulsa Telkomsel melalui aplikasi WeTV di Handphone kamu, diantaranya adalah:

  • Langkah pertama kamu bisa buka aplikasi WeTV lalu lakukan login seperti biasa kamu bisa menggunakan akun sosial media atau nomor ponsel
  • Dan selanjutnya kamu bisa klik “Saya” yang berada di pojok kanan bawah
  • Kemudian kamu bisa pilih opsi “Bergabung dengan VIP”
  • Dan klik salah satu pilihan jenis member yang tersedia
  • Setelah itu klik “beli Sekarang”
  • Kemudian link metode pembayaran bisa pulsa dengan menekan “Telkomsel”
  • Pastikan pulsa mencukupi terlebih dahulu di apiasi
  • Dan selesaikan sambil langkah terakhir

Demikian beberapa langkah cara berlangganan WeTV VIP dan berikut kita bahas beberapa keuntungan menggunakan aplikasi ini. simak sampai akhir ya!

Keuntungan Berlangganan WeTV VIP

Inilah beberapa keuntungan yang bisa kamu dapatan setelah mengetahui beberapa cara berlangganan WeTV VIP, diantaranya adalah:

  • Keuntungan pertama ketika kamu berlangganan WeTV VIP yaitu kamu bisa terbebas dari gangguan iklan  
  • Selanjutnya kamu juga akan diberikan akses ke konten esklusif dari negara tertentu
  • Kemudian selain itu, WeTV VIP juga menawarkan tontonan kualitas gambar dan suara yang lebih baik
  • Kemudian dapat mendukung industri hiburan di tanah air
  • Selain itu, memberikan fleksibilitas dalam menonton bisa kapan saja dan dimana saja

FAQ| Pertanyaan Seputar Cara Berlangganan WeTV VIP

Aplikasi WeTV bisa bayar pakai apa?

aplikasi WeTV VIP bisa dibayar menggunakan beberapa cara bayar dan cara bayarnya bisa menggunakan Razer Gold, Indomaret, Gopay, LinkAja, Provider dan Dana.

1 Promo 3

Cara berhenti WeTV VIP?

Klik “saya” > klik “VIP Saya” > kemudian klik tulisan “Kelola Berlangganan” setelah itu klik tombol > “Matikan”

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu