Selain BCA yang menyediakan fitur hapus riwayat transfer, BRI juga punya lho. Melalui aplikasi BRIMO kamu bisa hapus riwayat transfer dengan mudah.
Cara menghapus riwayat transfer di BRIMO bisa dilakukan jika kamu memenuhi syarat dan ketentuannya.
Bagi kamu yang belum tahu cara hapus riwayat transfer nya, silahkan baca artikel ini sampai selesai. Akan kamu temukan panduan lengkapnya di sini.
Bagi kamu nasabah BRI yang belum mengetahui informasi mengenai bisa tidaknya riwayat transaksi di akun rekening dihapus maka tentu saja bisa. Yang mana penghapusan bisa dilakukan secara online.
Yaitu melalui aplikasi BRIMO atau BRI Mobile Banking dan juga Internet Banking BRI. Dengan begitu kamu tidak perlu mendatangi kantor BRI pusat atau cabang hanya untuk menghapus riwayat transfernya.
Meskipun kamu bisa menghapus riwayat transfer pada akun rekening BRI milikmu secara mandiri kamu harus memastikannya kembali.
Namun sebelum melakukan penghapusan riwayat transfer tersebut ada beberapa syarat ketentuan yang harus dipenuhi dan diketahui.
Karena ada beberapa konsekuensi yang harus kamu terima pada proses penghapusan riwayat transfer ini. Maka dari simak terlebih dulu beberapa poin syarat dan ketentuan yang berlaku di bawah ini:
Seperti yang sudah dikatakan di awal tadi bahwa pada kesempatan kali ini. Saya akan memberikan tutorial dari dua metode penghapusan data riwayat transfer secara online pada akun rekening BRI milikmu.
Mulai dari langkah penghapusan data riwayat transaksi atau transfer melalui platform internet banking BRI dan juga aplikasi BRI Mobile pada smartphone. Perhatikan masing-masing uraian caranya di bawah ini:
Sebelum masuk ke uraian langkah atau cara menghapus riwayat transfer di Brimo. Saya akan terlebih dulu memberikan uraian cara hapus data transaksi pada akun rekening BRI melalui Internet Banking.
Jika kamu sudah memahami dan juga memenuhi beberapa syarat dan ketentuan di atas sebelumnya. Maka kamu bisa melanjutkan ke proses penghapusan data riwayat transfer atau transaksi di akun BRI.
Langsung saja simak beberapa uraian cara atau langkah hapus data riwayat transfernya via Internet Banking BRI berikut ini:
Metode penghapusan data riwayat transfer yang terakhir yaitu melalui aplikasi BRIMO atau BRI Mobile pada perangkat smartphone milikmu.
Pastikan jika smartphone atau perangkat yang digunakan terdapat BRI Mobile dan juga tersambung dengan koneksi internet yang baik stabil.
Dengan begitu, proses penghapusan data riwayat transfer atau juga transaksi pada akun rekening BRI milikmu dapat dilakukan. Silahkan simak beberapa uraian langkah hapus data riwayat transfernya ini:
Demikian informasi mengenai langkah atau cara menghapus riwayat transfer di Brimo dan Internet Banking BRI. Pikirkan dan pertimbangkan baik-baik sebelum melakukan hapus riwayat transfer ini.