Begini Cara Transfer Briva Lewat ATM BRI, Mudah Lho!

cara transfer briva lewat atm bri

cara transfer Briva lewat ATM BRI tentunya cara yang sangat mudah dilakukan dan banyak sekali manfaatnya terutama untuk melakukan pembayaran atau pembelanjaan.

1 Promo 3

Briva merupakan BRI Virtual account yang dimana dalam nomer rekening briva terdapat kode pembayaran atau perusahaan dan pembayaran langsung merchant tanpa harus cek secara manual.

Penasaran dengan kenyamanan Briva lewat ATM BRI untuk melakukan pembayaran atau pembelanjaan. Baca sampai akhir

Syarat & Ketentuan Transfer Briva Lewat ATM BRI

Jika kamu akan melakukan transfer ke nomor rekening Briva (BRI Virtual account) tentunya ada syarat dan ketentuan yang harus kamu penuhi, syarat dan ketentuan nya itu yaitu;

  • Minimum pembayaran Rp 1 Rupiah dan maksimum pembayaran Rp 100 Juta Rupiah
  • Batas Waktu pembayaran yaitu 2 hari, Jika setelah 2 hari tidak melakukan pembayaran, maka transaksi kamu secara otomatis dibatalkan
  • Jika kamu akan bertransaksi dengan Briva sementara kamu masih memiliki tagihan pembayaran Briva, maka dengan otomatis tagihan yang pertama dianggap Batal.

Cara Melihat Nomor (Kode) Briva Sendiri

Beberapa cara mudah untuk mengetahui nomor virtual account pribadi yaitu dengan berbagai layanan pembayaran atau pembelanjaan yang kamu lakukan.

Sekarang ini banyak sekali layanan pembayaran yang justru menggunakan akun virtual seperti pembayaran biaya kuliah, sementara untuk pembayaran seperti marketplace dan lainnya.

1 Promo 3

Dan berikut cara melihat dengan melalui layanan tersebut:

  • Nomor Briva Pendidikan, Kampus besar saat ini sudah menggunakan layanan pembayaran dengan rekening virtual account dan nomor nya bisa kamu pinta ke admin kampus.
  • Nomor BPJS, Untuk melakukan layanan pembayaran BPJS juga kamu harus mengetahui kode BPJS sementara kode nya yaitu 88888 di lanjut dengan 11 angka acak nomor rekening kamu.
  • Nomor Briva Marketplace tentunya akan berbeda kode nya karena memiliki kode sendiri, dan rekening virtual akan muncul saat kamu check out barang yang akan kamu beli di pembelanjaan aplikasi
  • Nomor Briva e-wallet selanjutnya jika kamu akan melihat rekening virtual account e-wallet biasanya dengan kode 88881 di tambah dengan nomor ponsel yang telah kamu daftarkan di dompet digital

Contoh Nomor Briva (BRI Virtual Account)

Untuk melakukan Top Up dompet digital seperti DANA, OVO, Shopeepay, LinkAja dan dompet digital lain nya kode Briva yang digunakan adalah Kode Perusahaan+ Nomor HP seperti contoh:

  • Jika menggunakan DANA maka kode Briva nya yaitu: 88810 dilanjutkan dengan Nomor HP yang terdaftar di (ex: 88810+No HP)
  • Jika kamu gunakan OVO maka kode Briva nya yaitu: 88099 + Nomor HP
  • Jika kamu gunakan Gopay customer maka kode nya: 301341 + Nomor HP terdaftar
  • Jika kamu gunakan Shopeepay maka kode Briva nya: 112+ Nomor HP terdaftar
  • Jika kamu gunakan Tokopedia maka kode Briva nya yaitu 80777+ Nomor HP terdaftar
  • Jika melakukan pembayaran di Shopee maka kode Brivanya: 128+ Nomor HP

Cara Transfer Briva Lewat ATM BRI

Berikut ini metode pembayaran dengan menggunakan mesin ATM BRI dengan cara:

  • Pergi ke ATM BRI terdekat
  • Masukan kartu ATM ke mesin ATM
  • Pasukan PIN BRI
  • Lalu pilih Menu transaksi Lainnya
  • Lanjut kamu pilih Pembayaran
  • Lalu kamu pilih Lainnya
  • Lalu kamu pilih Briva
  • Masukan lima angka kode perusahaan contohnya 88888 lalu Nomor HP yang terdaftar di akun
  • Jika sudah benar maka pilih Benar
  • Maka muncul detail pembayaran lalu kamu pilih Ya
  • maka pembayaran selesai
  • jangan lupa ambil kartu ATM kamu beserta struck pembayaran

Metode Transfer Briva Lain dari Rekening BRI

Selain dengan metode di atas kamu juga bisa lakukan transfer Briva dengan metode lainnya yaitu seperti dibawah ini:

1 Promo 3

1. Transfer Briva Melalui Internet Banking BRI

Kamu bisa lakukan transfer Briva melalui internet Banking BRI dengan langkah langkah dibawah ini:

  • Buka web dan ketik alamat https://ib.bri.co.id/ib-bri//.
  • Lalu login akun Internet Banking miliki kamu
  • Lalu kamu pilih menu Pembayaran
  • dan klik Briva
  • Lalu masukan kode Virtual Account
  • Dan masukan jumlah nominal uang yang akan kanu transfer
  • dan klik kirim
  • Masukan PIN kamu
  • Dan tunggu proses transfer selesai sampai ada notifikasi transaksi berhasil

2. Transfer Briva Melalui SMS Banking

Cara selanjutnya kamu bisa Transfer Briva Melalui SMS Banking dengan format dibawah ini:

  • Ketik BAYAR (Spasi) NOMOR BRIVA (spasi) NOMINAL UANG YANG AKAN KAMU TRANSFER (spasi) PIN BRI KAMU
  • Lalu kirim ke nomor 3300
  • Maka akan dikenakan biaya SMS, untuk itu jika akan menggunakan layanan transfer dengan SMS maka kamu harus perhatikan Pulsa kamu jangan sampai 0

3. Transfer Briva Melalui Mesin EDC BRI

Cara selanjutnya kamu bisa Transfer Briva Melalui Mesin EDC BRI yaitu dengan cara:

  • Kunjungi Agen BRILink
  • Jika mesin EDC di hadapan kamu silahkan Masuk menu Mini ATM
  • Lalu Pilih menu Pembayaran
  • Lalu klik menu Briva dan gesekan Kartu ATM kamu pada mesin EDC BRI
  • Lalu masukan nomor rekening virtual account yang telah kamu siapkan
  • Lalu masukan PIN ATM kamu
  • JIka muncul konfirmasi transaksi pembayaran maka cek dengan teliti data transaksi kamu, jika sudah sesuai maka klik lanjut
  • Maka dengan demikian transaksi transfer selesai jangan lupa bawa bukti pembayaran kamu

Biaya Transfer Briva dari Mesin ATM BRI

Mengenai biaya administrasi transfer maka tidak bisa di jelaskan, karena beda perusahaan pasti beda besaran biaya transfer administrasi nya tergantung pada kebijakan perusahaan itu sendiri.

1 Promo 3

Seperti misal akan membayar biaya kuliah melalui Briva BRI antara sesama Bank dan Bank lain tentunya pasti berbeda dari biaya administrasi nya

Akhir Kata

Demikian uraian mengenai cara transfer Briva lewat ATM BRI sangatlah mudah asalkan mengetahui syarat ketentuan, kode, tujuan, cara transfer maka akan mudah dilakukan dalam melakukan transaksi.

Jangan lupa kamu terus gali informasi dan coba lakukan apa yang telah kamu ketahui agar ilmu mu lebih tajam lagi.

1 Promo 3

Hanya seorang Blogger enthusiasm dan penikmat kopi saja. Suka berbagi pengetahuan kecil & bercita-cita jadi pengusaha media.

You might also like

Portal Informasi Buku, Novel, Cerita dan Soal-Soal Pelajaran

Menu